Ini Modal BYD Sea Lion Buat Lawan Tantang Tesla Model Y

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 36 sec. here
  • 8 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 39%
  • Publisher: 83%

BYD Sea Lion Berita

BYD,Tesla Model Y,Tesla

BYD Sea Lion 07 sebagai penantang kuat Tesla Model Y resmi meluncur di China.Dihadirkan dalam empat varian, ia tak hanya menawarkan perbedaan rupa, fitur tapi juga performa khususnya jarak tempuh.

Adapun detailnya, versi termurah 550 Standard berbanderol Rp423 jutaan, 510 Long Range seharga Rp448 jutaan, 610 Smart senilai Rp493 jutaan dan 550 4WD Smart yang dipatok Rp538 jutaan.

BYD Sea Lion 07 memiliki dimensi panjang 4.830 mm, lebar 1.925 mm dan tinggi 1.620 mm. Jarak sumbu roda disetel 2.930 mm. Menariknya mobil memmiliki bagasi depan berkapasitas 58 liter dan bagasi belakang berkapasitas 500 liter. Urusan dapur pacu, BYD menerapkan 12-in-1 smart e-drive yang merupakan motor versi produksi tercepat di dunia yang mencapai 23 ribu rpm.

Mobil dapat melesat dari posisi nol ke 100 km per jam dalam 7,3 detik dan 6,7 detik. Motor pun disuplai baterai dengan pilihan kapasitas 71,8 kWh dan 80,64 kWh. Fitur layaknya Lane-keep Assist, Adaptive Cruise Control, Lane Departure Assistance, Traffic Sign Recognition dan Intelligent Speed Control tentu saja dapat ditemukan padanya.

BYD Tesla Model Y Tesla Mobil Listrik Kendaraan Listrik BYD Sea Lion 07

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

BYD Ungkap Konsumen Mobil Listriknya Punya Karakter BerbedaBYD Indonesia mengungkapkan pembeli dari tiga mobil listriknya BYD Atto 3, BYD Seal, dan BYD Dolphin memiliki karakter yang berbeda.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Gara-gara Ini Tesla Bukan Saingan BYD di IndonesiaBYD dan Tesla menjadi brand mobil listrik terlaris di dunia. Kedua jenama beda negara itu selalu berebut posisi teratas dalam hal penjualan, bahkan sepanjang tahun lalu..
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Mobil Listrik Baru BYD Bakal Rilis, Pakai Nama Singa LautPabrikan asal China, Build Your Dreams (BYD) merilis foto-foto interior resmi dari mobil listrik Sea Lion 07, sebuah SUV yang dikabarkan bakal bersaing dengan Tesla model
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Ketika Tesla Digugat oleh Tesla Lain di India, Sebabnya Bikin Nggak NyangkaSiapa sangka, di India, produsen mobil listrik Tesla bisa digugat oleh 'Tesla' yang lain.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Perolehan Medali SEA Games 2023, Indonesia di Peringkat KetigaPerolehan medali SEA Games SEA Games 2023 ini dipenuhi dengan dinamika dan kejutan.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

BYD Resmi Meluncur, Tampilkan Tiga Produk AndalannyaBYD, salah satu pabrikan mobil listrik terbesar di dunia, akhirnya resmi hadir di Indonesia.
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »