Ini 3 Tokoh Peneliti Kemiskinan Peraih Nobel Ekonomi

  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 53 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 24%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Ini 3 Tokoh Peneliti Kemiskinan Peraih Nobel Ekonomi SDInpres

- Akademi Ilmu Pengetahuan Kerajaan Swedia telah menyerahkan penghargaan Nobel Ekonomi kepada Abhijit Banerjee, Esther Duflo, dan Michael Kremer atas kontribusi mereka menyadarkan warga internasional terkait kondisi kemiskinan global, kemarin.

Seperti dilansir The Guardian, Kremer bekerja di Universitas Harvard. Semenatra itu, Duflo, istri Banerjee yang sama-sama bekerja di Institut Teknologi Massachusetts California, Amerika Serikat , mengatakan timnya fokus meneliti dan memahami akar kemiskinan yang terkubur begitu dalam dan terkoneksi.Menurut Duflo, para pembuat kebijakan terlalu sering mengeneralisasi rakyat miskin sebagai orang yang malas, putus asa, dan tidak mau berpikir panjang.

Pernyataan RSAS bukan tanpa alasan. Setiap tahun, sekitar lima juta anak di bawah lima tahun meninggal akibat penyakit yang dapat dicegah atau diobati, tapi tidak dapat dipenuhi akibat krisis ekonomi. Sekitar setengah dari jumlah anak-anak di dunia putus sekolah tanpa bisa menghitung atau membaca. Selain meraih Nobel, RSAS juga akan memberikan hadiah uang SEK9 juta , sebuah medali emas, dan gelar selama acara perayaan di Stockholm pada 10 Desember mendatang. “Ini merupakan sebuah pengumuman yang mengharukan. Kami merasa tidak percaya akan meraih penghargaan ini,” ujar Duflo.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Beri Solusi soal Kemiskinan, 3 Orang Ini Raih Nobel EkonomiKetiga ekonom itu telah membuat banyak negara memberikan subsidi dalam jumlah besar untuk tindakan pencegahan dalam kesehatan.\n\n Solusi di negara mana.. Bisa kasih ide solusi buat ekonomi Indonesia gak
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Hadiah Nobel Ekonomi Diumumkan Hari IniTahun ini hanya satu perempuan yang berhasil meraih Hadiah Nobel. Dia adalah Olga Tokarczuk, seorang penulis asal Polandia yang mendapat Hadiah Nobel Kesusastraan. Tinggal satu hadiah lagi yang akan
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »

Tiga Ekonom Menangkan Hadiah Nobel Ekonomi dalam Mengatasi Kemiskinan GlobalTiga ekonom telah memenangkan Hadiah Nobel Ekonomi dalam upaya mereka untuk membantu mengatasi kemiskinan global. Akademi Ilmu Pengetahuan Kerajaan Swedia mengumumkan pada hari Senin (14/10), pihakn
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »

Tiga Ekonom AS Menangi Penghargaan Nobel Ekonomi 2019Ketiganya berhasil menunjukkan bagaimana masalah kemiskinan global dapat dipecahkan secara konkret pada tingkat yang lebih kecil, yakni di tingkat individu atau kelompok
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Trio Ekonom AS Raih Nobel Ekonomi 2019Ketiganya berhasil menunjukkan bagaimana masalah kemiskinan global dapat di­­pe­­cahkan secara konkret pada tingkat individu atau ke­­lompok.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Perangi Kemiskinan, Tiga Ekonom AS Raih Nobel Ekonomi 2019Tiga ekonom asal Amerika Serikat memenangkan Nobel Ekonomi dalam memerangi kemiskinan di India dan Afrika.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »