Inggris Jajaki Beli Vaksin Covid-19 Senilai Rp 9 Triliun

  • 📰 tempodotco
  • ⏱ Reading Time:
  • 22 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pemerintah Inggris menjajaki rencana pembelian 60 juta dosis vaksin Covid-19 yang diproduksi perusahaan farmasi Sanofi dan GlaxoSmithKline. inggris vaksincovid covid19

TEMPO.CO, London – Pemerintah Inggris menjajaki rencana pembelian 60 juta dosis vaksin Covid-19 atau virus Corona, yang diproduksi perusahaan farmasi Sanofi dan GlaxoSmithKline.Nilai pembelian ini mencapai sekitar 500 juta poundsterling atau sekitar Rp9 triliun.“Pemerintah Inggris bakal membeli vaksin ini jika uji coba pada manusia berhasil dilakukan pada September,” begitu dilansir Reuters pada Ahad, 5 Juli 2020.

Seorang pejabat Inggris yang mengurus pengadaan vaksin ini mengatakan pembicaraan soal vaksin masih berlangsung dengan sejumlah pemasok.“Gugus Tugas Vaksin Pemerintah bertindak aktif dengan banyak perusahaan di Inggris dan luar negeri soal pasokan vaksin ini,” kata pejabat yang enggan disebut namanya itu.Pemerintah akan mengumumkan kesepakatan yang dibuat dengan perusahaan-perusahaan ini setelah kesepakatan final tercapai.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Ada wabah biasanya ada bisnis vaksin....

mending ini drpda bikin kalung antivirus

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 12. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jubir Covid-19 Ungkap Ada 552 Kasus Baru Covid di Jawa TimurJuru Bicara Pemerintah untuk Penanganan virus Corona (Covid-19) Achmad Yurianto melaporkan penambahan kasus Covid-19 sebanyak...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Peneliti Inggris Kaji Efek Jangka Panjang Covid-19Pemerintah Inggris menyiapkan dana senilai Rp150 miliar untuk kajian soal efek jangka panjang Covid-19 pada tubuh manusia. inggris COVID19
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Brasil Setujui Uji Klinis Vaksi Covid-19 dari TiongkokKesepakatan dengan Sinovac tidak hanya mencakup uji klinis, tetapi juga untuk pemindahan teknologi guna memproduksi calon vaksin secara lokal.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Warga Jatisawit Sleman gagas satu rumah satu padasan cegah COVID-19Warga Pedukuhan Jatisawit, Desa Balecatur, Kecamatan Gamping, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta menggagas gerakan satu rumah satu ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Febri Hariyadi: Semoga Pemain Persib Negatif Corona Covid-19Pemain dan ofisial Persib Bandung menjalani swab test untuk memastikan tidak ada yang terpapar corona Covid-19.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Ombudsman Cium Indikasi Komersialisasi Rapid Test Covid-19Epidemiolog Universitas Indonesia, Pandu Riono, justru menilai rapid test Covid-19 sebaiknya dihentikan. OmbudsmanRI137 jgn pura-pura mencium indikasi, Rupiah itu nyata! Lalu apa yg bisa dilakukan Ombudsmen? Kenapa baru sadar sekarang Ombudsman? Padahal dari awal dah banyak yg bersuara tpi tak di dengar... Yoweslah... 😭 Besok ganti Menkes bakal lebih remuk dari ini. Cek ajalah Lanjut kalung anti covid
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »