Inggris belum Rencanakan Tes Covid-19 untuk Pelancong dari Tiongkok

  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 45 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 92%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Juru bicara Perdana Menteri Rishi Sunak mengatakan pihaknya terus memantau kasus covid-19 di Inggris namun tak melihat akan adanya kewajiban tes covid untuk pelancong dari Tiongkok

INGGRIS tidak memiliki rencana untuk melakukan tes covid-19 bagi mereka yang datang ke negara itu. Sementara di beberapa negara justru mewajibkan tes covid-19 bagi pelanconag yang berasal dari Tiongkok.

"Tidak ada rencana untuk memperkenalkan kembali pengujian covid-19 atau persyaratan tambahan untuk pendatang ke Inggris," kata juru bicara pemerintah Inggris. Beberapa negara, termasuk Italia dan Amerika Serikat, minggu ini mengumumkan pengujian wajib untuk pelancong dari Tiongkok. Hal ini lantaran meningkatnya kasus usai Beijing mencabut kebijakan nol covid-19.

Laporan itu mengatakan para pejabat dari Departemen Transportasi , Kantor Dalam Negeri dan Departemen Perawatan Kesehatan dan Sosial diharapkan memutuskan apakah Inggris harus mengikuti negara-negara lain dalam memberlakukan pembatasan pada pelancong dari Tiongkok.Sebelumnya, pada Rabu , juru bicara Perdana Menteri Rishi Sunak mengatakan pemerintah akan terus memantau kasus covid-19 di seluruh Inggris.Tetapi ketika ditanya secara khusus tentang pembatasan bagi mereka yang datang dari Tiongkok.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Jepang Wajibkan Tes Covid-19 Saat Kedatangan untuk Wisatawan TiongkokJepang akan mewajibkan tes Covid-19 pada saat kedatangan untuk wisatawan Tiongkok mulai Jumat (30/12/2022) mendatang. Andai Indonesia sprti jepang
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Covid-19 Melonjak di Tiongkok dan Sejumlah Negara, Ini Saran Epidemiolog untuk Pemerintah IndonesiaDi tengah lonjakan infeksi Covid-19 di sejumlah negara, epidemiolog Dicky Budiman menyarankan pemerintah Indonesia untuk melakukan beberapa langkah.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Alasan Jepang Wajibkan Tes Covid-19 Untuk Semua Pengunjung dari ChinaMulai Jumat (30/12/2022) mendatang, semua pengunjung dari China yang akan datang ke Jepang wajib tes Covid-19.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Setelah Jepang, Kini AS Wajibkan Pengunjung dari China untuk Tes Covid-19Amerika Serikat (AS) mengumumkan akan mewajibkan semua pendatang dari China untuk melakukan tes COVID-19 sebagai syarat masuk negaranya. Sementara itu endonesah …( tanyakan pada dancing grass ) Eh covid masih ada Apa kabar Indonesia?
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

AS dan Italia Wajibkan Pelancong Asal China Lakukan Tes Covid-19Pemerintah Amerika Serikat (AS) dan Italia bakal wajibkan pelancong asal China untuk lakukan tes Covid-19. jokowi karantina 3 hari & PCR
Sumber: Bisniscom - 🏆 23. / 59 Baca lebih lajut »

Percaya Vitamin C Sembuhkan Covid-19, Warga Tiongkok Borong Buah LemonMasyarakat Tiongkok mencoba berbagai upaya untuk menyembuhkan Covid-19. Salah satunya dengan mengonsumsi buah lemon
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »