Ingat, Ganjil Genap di Kota Bogor Masih Berlaku Setiap Hari

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 23 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Selain mengurangi mobilitas masyarakat, penerapan ganjil genap di Kota Bogor juga untuk mengantisipasi kepadatan di kawasan Puncak, Kabupaten Bogor dan sekitarnya.

Liputan6.com, Bogor - Kepolisian Resor Bogor Kota menyatakan, sistem ganjil genap di sejumlah ruas jalan Kota Bogor, Jawa Barat di masa penerapan PPKM level 3 masih berlaku setiap hari.

"Jadi kami mengantisipasi kendaraan atau wisatawan yang menuju tempat wisata yang non tol. Kalau lewat tol itu langsung ke Gadog, tapi non-tol umumnya melewati Kota Bogor," kata Susatyo. Bila lalu lintas di kawasan Puncak mengalami kepadatan, maka pihaknya juga turut membantu Polres Bogor dengan melakukan penyekatan di wilayah perbatasan. Titik lokasi penyekatan dilakukan di jalur menuju Kota Bogor yang mengarah ke Puncak.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

serius setiap hari? bukannya cuma jumat-minggu doang?

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Anggota DPRD Kota Depok Ini Tak Setuju Ganjil Genap di Jalan Margonda, sebab...Penerapan ganjil genap belum pernah dibicarakan secara saksama dan dibahas bersama dengan DPRD Depok, termasuk sosialisasi dengan warga Kota Depok.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Daftar Lokasi Ganjil Genap Kota Bandung, Berlaku Akhir PekanSistem penyekatan ganjil genap kendaraan di Kota Bandung, Jawa Barat, kembali diterapkan di sejumlah ruas jalan mulai akhir pekan ini.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Pemerintah Kota Bogor Kaji Aturan Anak Masuk Mal - Metro - koran.tempo.coSejumlah pengelola mal di Kota Bogor mengeluhkan sepinya pengunjung karena anak berusia di bawah 12 tahun dilarang masuk mal. Anak bisa mendorong orang tuanya pergi ke pusat belanja. korantempodigital KoranTempo Wkkkkk... tempodotco 😆😆😆 Luar biasa ya peran hadirnya anak anak terhadap transaksi penjualan barang dan jasa di Mal.
Sumber: korantempo - 🏆 38. / 51 Baca lebih lajut »

Pemerintah Kota Bogor Berharap Peningkatan Wisatawan di Akhir PekanKota Bogor tetap menerapkan kebijakan ganjil genap kendaraan untuk mengurai kepadatan wisatawan pada hari ini.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Polresta Bogor Kota tangkap komplotan penipu berkedok wisatawan asingPolresta Bogor Kota berhasil menangkap komplotan penipu berkedok wisatawan asing yang menawarkan investasi tetapi malah mencuri uang milik korban melalui ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Polisi Bekuk Kawanan Penipu Berkedok Wisatawan Asing di Kota Bogor, Modusnya?Komplotan penipu di Kota Bogor yang berhasil ditangkap anggota Satreskrim Polresta Bogor Kota ada empat orang yang punya peran masing-masing.
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »