Indosat Gandeng Google Beri Layanan Telepon Gratis

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 66 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 30%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Panggilan gratis akan disambungkan ke asisten google untuk mendapat ragam informasi.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Indosat Ooredoo berkolaborasi dengan Google dengan layanan panggilan telepon gratis ke nomor 696. Panggilan ini untuk menanyakan berbagai informasi kepada asisten google.

"Layanan baru ini bisa digunakan untuk mencari informasi apapun yang dibutuhkan lewat telpon secara gratis. Pelanggan cukup menelpon 696 dan dapat langsung bertanya kepada Google dan nanti akan ada jawaban melalui kecerdasan buatan atau AI," kata Presiden Direktur & CEO Indosat Ooredoo Ahmad Al-Neama kepada pers saat peluncuran produk itu di Jakarta, Senin .

Dikatakan, kolaborasi ini dilakukan mengingat masih banyak masyarakat di Indonesia yang masih belum paham terkait internet. Sementara kebutuhan informasi sangat dibutuhkan masyarakat. Data dari GSMA Mobile Economy Report tahun 2019 menunjukkan di Indonesia masih terdapat kesenjangan digital antara penduduk di kota besar dan pedesaaan. sekitar 45 persen masyarakat tinggal di area pedesaan. Angka ini lebih tinggi dibandingkan dengan negara-negara berkembang lain di Asia Pasifik.

Hal ini juga terkait kondisi geografis Indonesia yang berupa kepulauan. Kondisi itu menyebabkan akses informasi digital belum mampu menjangkau seluruh wilayah Indonesia. Untuk menjawab keterbatasan tersebut, layanan IM3 Ooredoo ‘Phone Line’ dengan Asisten Google hadir sebagai solusi penghubung ke dunia digital. Baca Juga Pelanggan IM3 Ooredoo bisa menggunakan feature phone dan berada di wilayah dengan keterbatasan akses internet.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ningsih Tinampi Pasang Tarif Rp 10 Juta, Pemerintah Imbau Masyarakat Pakai Layanan Kesehatan Gratis - Tribunnewswiki.comNingsih Tinampi Pasang Tarif Rp 10 Juta, Pemerintah Imbau Masyarakat Pakai Layanan Kesehatan Gratis via tribunnewswiki
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Biaya Pengobatan Ningsih Tinampi Capai Rp 10 Juta, Pemprov Jatim Imbau Masyarakat Cari yang GratisDari informasi yang dihimpun Pemprov, biaya pengobatan yang ditangani Ningsih Tinampi antara Rp 300.000 hingga RP 10 juta. Lebih milih ningsih tampi! Huft Yaa wajar lah ke bu ningsih. Masa iya di santet trus dateng ke puskes pake kartu KIS 🤣
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Kisah Baasil, Mahasiswa Nyambi Jadi Driver Ojol, Beri Tumpangan Gratis Khusus Lansia dan Anak YatimDriver ojol bernama Syaifudin Baasil (19) rela memberikan layanan sosial berupa tumpangan gratis khusus bagi lansia dan anak yatim. mantul Keren nih....semoga semakin berkah rejekimu kang... gojekindonesia min... Ini perlu banget dikasih reward.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

lndosat Ooredoo Luncurkan Phone Line dengan Asisten GoogleRandy Jusuf berharap hadirnya layanan IM3 Ooredoo Phone Line dengan asisten Google ini diharapkan membantu memperluas akses informasi kepada masyarakat.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Pemkab Penajam Beri Seragam dan Tas Sekolah GratisSeragam dan tas sekolah gratis itu untuk siswa tingkat TK sampai SMA
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

BTN Geber Inovasi KPR demi Gaet MilenialBTN akan memperkuat porsi KPR dari kalangan milenial dengan inovasi produk layanan perbankan berbasis digital.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »