Indonesia-Singapura pacu kerja sama pelatihan tenaga kerja

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 45 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 21%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Indonesia dan Singapura mendorong peningkatan kerja sama pelatihan di bidang tenaga kerja termasuk pendidikan vokasi.\r\n\r\n"Kerja sama di bidang ...

Menteri Koordinator bidang Perekonomian Darmin Nasution, Menteri Luar Negeri Retno P Marsudi dan Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi menyampaikan keterangan pers di Singapura, Selasa . ANTARADesca Lidya Natalia

"Kerja sama di bidang ketanagerjaan sudah ada kelompok kerja yang mendiskusikan agar tenaga-tenaga kerja kita dididik di sini , kemudian dapat pulang ke Indonesia menjadi 'trainer' saat kita mengembangkan vokasi tahun depan," kata Menteri Koordinator bidang Perekonomian Darmin Nasution di Singapura, Selasa .

"Serta yang terkait dengan masalah pemberian beasiswa 'RISING fellowship' untuk bupati walikota dan pemimpin daerah yang membahas isu 'good governance', kepemimpinan dan lainnya jadi bukan hanya vokasi tapi juga 'human development capital'," ungkap Menlu Retno. Menurut Retno, Leaders's Meeting antaran Presiden Jokowi dan PM Lee rutin dilakukan setiap tahun sejak 2017.

"Tenaga kerja Indonesia yang berada di Singapura mencapai 230 ribu orang pekerja sementara pelajar kita hampir 10 ribu orang.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Indonesia - Singapura Komitmen Perkuat Kerja Sama EkonomiIndonesia dan Singapura kembali berkomitmen untuk memperkuat kerja sama yang saling menguntungkan antara kedua negara. KerjasamaIndonesiaSingapura
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Indonesia Tawarkan Investasi Infrastruktur ke SingapuraIndonesia dan Singapura memperkuat kerja sama ekonomi. Investasi itu sebelas dua belas saja dg berhutang
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Indonesia-Singapura sepakati kerja sama di sejumlah bidangPresiden Joko Widodo dan Perdana Menteri Singapura Lee Hsien Long sepakat untuk meningkatkan kerja sama di sejumlah bidang seperti keamanan, ekonomi dan ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Indonesia-Singapura bidik peningkatan kerja sama di Kendal dan NongsaIndonesia dan Singapura membidik peningkatan kerja sama di Kawasan industri Kendal, Jawa Tengah dan Nongsa Digital Park, Batam, Kepulauan Riau.\r\n\r\n"Untuk ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Kemenaker Tingkatkan Layanan Wujudkan Reformasi BirokrasiDengan meningkatkan berbagai kualitas layanan ketenagakerjaan mulai dari perizinan, pelatihan, penempatan tenaga kerja, Peraturan Perusahaan (PP) dan Perjanjian Kerja Bersama (PKB).
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Jokowi-Hsien Loong Sepakat Perpanjang Kerja Sama KeuanganPresiden Indonesia Joko Widodo dan Perdana Menteri Singapura Lee Hsien Loong sepakat untuk memperpanjang kerja sama keuangan bilateral Indonesia dan Malaysia.
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »