Indonesia dan Portugal Berpotensi Jalin Kerja Sama untuk Pengembangan Sepak Bola

  • 📰 KompasBola
  • ⏱ Reading Time:
  • 67 sec. here
  • 3 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 30%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Menpora Zainudin Amali dan Dubes RI untuk Portugal, Rudy Alfonso, guna membahas terkait kerjasama Indonesia dan Portugal dalam ranah sepak bola.

Pertemuan yang digelar di Gedung Graha Pemuda Kemenpora, Senayan Jakarta ini membahas terkait kerja sama Indonesia dengan Portugal dalam pengembangan sepak bola di Tanah Air.

“Pak Dubes menyampaikan hal yang sangat bagus dan sangat penting yakni tentang pengembangan sepak bola di Tanah Air,” ujar Menpora Amali dalam rilis yang diterimaKita tahu bahwa Portugal itu negara yang punya tradisi sepak bola yang sangat bagus, bahkan pemain-pemainnya juga tersebar di mana-mana, kan dia mirip-mirip Brasil,” ujar Menpora Amali.

Sebab, Indonesia memiliki potensi yang sangat luar biasa. Gomes bahkan membandingkan jumlah penduduk Portugal yang hanya 10 juta jiwa, sedangkan Indonesia sekitar 274 juta. “Itu adalah suatu potensi yang besar dan mereka sampaikan juga bahwa mereka saat ini sedang melatih atau membantu Timur Leste untuk meningkatkan sepak bolanya dan mereka menyampaikan bahwa dalam waktu yang tidak terlalu lama itu akan ada kejutan di sana,” kata dia.“Dan disampaikan untuk membantu Indonesia jauh lebih mudah daripada membantu Timur Leste, karena resource Indonesia jauh lebih besar dan bakat sepak bola Indonesia jauh lebih banyak,” ucap dia.

“Berangkat dari situasi seperti, saya sangat optimistis dan saya juga lebih optimistis lagi karena Menpora sangat mendukung upaya ini dan saya akan selalu berkordiansi untuk mendapatkan manfaat yang sebesar-besarnya dari keberadaan saya sebagai dubes di Portugal untuk kemajuan sepak bola kita di Tanah Air,” tuturnya mengakhiri.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 10. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Presiden: Keliru Besar jika APBN/APBD/Dana BUMN Dibelikan Barang ImporBerita terkini Indonesia, Internasional, Politik, Ekonomi, Entertainment, Sepak Bola, Sepak Bola dunia, Bulutangkis dan Berita Sekitar Anda
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Penembakan Maut Terjadi di SD Texas, 14 Siswa dan 1 Guru TewasBerita terkini Indonesia, Internasional, Politik, Ekonomi, Entertainment, Sepak Bola, Sepak Bola dunia, Bulutangkis dan Berita Sekitar Anda
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Kunjungi PP Muhammadiyah, Jenderal Andika dan Haedar Nashir Bahas Kerja Sama untuk Daerah 3 T - Tribunnews.comHaedar berterima kasih atas silaturahmi ini dan menyatakan bahwa TNI dan negara dengan Muhammadiyah menyatu. Kolaborasi untuk kepentingan bangsa semua pasti dukung
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Finlandia Siap Bekerja Sama Membangun Kota Hijau di IKN - Pikiran-Rakyat.comMoeldoko mengapresiasi ketertarikan Finlandia untuk bekerja sama dengan Indonesia membangun IKN terutama untuk kawasan hijau.
Sumber: pikiran_rakyat - 🏆 11. / 68 Baca lebih lajut »

Sultan Optimistis Ekspor di 2022 Semakin Meningkat |Republika OnlinePerlu kerja sama yang baik dengan Bea Cukai DIY untuk mewujudkan peningkatan ekspor.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Temuan BPK: Banyak Pensiunan PNS Tak Terima Haknya!BPK merekomendasikan kepada BP Tapera untuk melakukan kerja sama pemutakhiran data PNS aktif/tidak aktif Di beberapa pemda jelata.... Apa itu tunjangan? Tunjangan hanya mitos 🤣🤣🤣🤣 Kita taunya potongan Potongan zakat infak sodakoh bpjs pph 11% dll Tambah lagi potongan buat gaji pppk dll Kaya pns guru contohnya Alhasil menagis di pojokan 🤧🤧🤧
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »