India tunda pengiriman vaksin ke COVAX

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 19 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 11%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

India tunda pengiriman vaksin ke mekanisme global COVAX, sehari setelah WHO menyatakan tidak bisa mempermudah pemberian izin bagi vaksin Covaxin. Ada apa?

Arsip foto - Petugas medis menyiapkan suntikan vaksin COVID-19 buatan Bharat Biotech yang disebut Covaxin di New Delhi, India, Januari 2021. ANTARA/Reuters.

Seorang sumber mengatakan kepada Reuters pada Selasa bahwa India belum mengonfirmasi pasokan apa pun ke COVAX, meskipun menteri kesehatannya berjanji bulan lalu untuk memenuhi komitmennya kepada COVAX hingga Desember. Pasokan COVAX yang tertunda dapat mengganggu upaya inokulasi di banyak negara Afrika yang mengandalkan fasilitas tersebut untuk pasokan vaksinnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kelompok Bersenjata Tembak Mati Dua Buruh di Kashmir IndiaPolisi mengatakan dua buruh ditembak mati oleh sejumlah pria bersenjata di wilayah Kashmir yang dikontrol India pada Minggu (17/10). Mereka merupakan korban terbaru dari kekerasan yang menimbulkan kengerian di seluruh wilayah, yang dihuni oleh penduduk mayoritas Muslim, yang masih menjadi...
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »

India Dilanda Bencana Tanah Longsor dan Banjir, 25 Orang TewasSedikitnya 25 orang tewas akibat tanah longsor dan banjir yang dipicu oleh hujan lebat di India. TempoDunia
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Hujan Deras, Tanah Longsor Menewaskan 18 Orang di India SelatanSedikitnya 18 orang tewas sehari setelah hujan lebat melanda desa-desa dan membanjiri jalan-jalan di negara bagian Kerala, India selatan. Kantor berita Press Trust of India (PTI) melaporkan, mengutip para pejabat yang mengatakan tim penyelamat menemukan mayat di dua distrik yang paling parah...
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »

FOTO: Luluh Lantak India Disapu Banjir Perenggut NyawaSetidaknya 22 orang meninggal dunia dan lima orang lainnya hilang akibat hujan lebat yang memicu banjirbandang dan longsordi Kerala, India,akhir pekan lalu.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Ini 3 Negara yang Sudah Mendarat di Bulan, India dan Israel GagalNegara yang sudah mendarat di bulan diketahui baru Amerika, Rusia, dan China. Namun sejumlah negara lain juga berlomba-lomba untuk mengikuti jejak ketiga negara...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Setara Gedung 18 Tingkat, Ini 'Pegunungan Sampah' Tertinggi di India'Pegunungan sampah' tertua dan tertinggi di India itu akan segera digantikan dengan fasilitas yang baru. Namun rencana tersebut mengancam mata pencaharian para pemulung.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »