IHSG Melambung Usai Neraca Perdagangan Indonesia Surplus Selama 48 Bulan

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 46 sec. here
  • 8 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 43%
  • Publisher: 83%

IHSG Berita

Neraca Perdagangan,Surplus,Saham

Laju Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) melonjak 1,36 persen ke posisi 7.179,83 pada Rabu, 15 Mei 2024 usai rilis data neraca perdagangan Indonesia.

Laju Indeks Harga Saham Gabungan bertahan di zona hijau pada perdagangan Rabu .Penguatan IHSG di tengah sentimen rilis neraca perdagangan April 2024.

Mayoritas sektor saham menghijau kecuali sektor saham industri melemah 0,23 persen, sektor saham kesehatan susut 0,05 persen dan sektor saham properti tergelincir 0,19 persen. Mengutip Antara, dalam kajian tim riset PT Pilarmas Investindo Sekuritas menyebutkan, Bursa regional Asia cenderung bergerak mixed, seiring sikap pelaku pasar yang merespons pernyataan ketua The Federal Reserve Jerome Powell sehubungan dengan rilis United States Producer Prices atau US PPI Final Demand bulanan yang naik dari sebelumnya minus 0,1 persen menjadi 0,5 persen .

Pada Rabu malam, 15 Mei 2024 waktu Indonesia, Amerika Serikat akan melaporkan data inflasi yang diproyeksikan masih di atas level 3 persen, dari sebelumnya pada Maret 2024 berada di level 3,4 persen. Dari dalam negeri, Badan Pusat Statistik melaporkan neraca perdagangan Indonesia periode April 2024 kembali mencatatkan surplus sebesar USD 3,56 miliar.

Neraca Perdagangan Surplus Saham Indonesia Sektor Saham The Fed

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

IHSG Anjlok 1% Usai Libur Hari Buruh, Harga Saham GOTO MelambungLaju Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) bergerak melemah pada perdagangan Kamis pagi, 2 Mei 2024 usai libur Hari Buruh. IHSG terperosok ikuti bursa saham Asia Pasifik.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

IHSG Melonjak, Saham ERAA Melambung Hari Ini 29 April 2024Laju Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup naik 1,7 persen ke posisi 7.155,78 pada perdagangan Senin, 29 April 2024. Di tengah penguatan IHSG, investor asing jual saham.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Masuk Semifinal, Timnas Indonesia Selangkah Menuju Olimpiade Paris Usai Kalahkan Korea SelatanTimnas Indonesia selangkah menuju Olimpiade Paris usai masuk Semifinal, usai berhasil mengalahkan Korea Selatan.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Ini Netizen Indonesia yang Rasis ke Guinea Usai Timnas Indonesia U-23 Gagal Lolos OlimpiadeTimnas Indonesia U-23 kalah dari Guinea pada laga playoff Olimpiade 2024. Netizen Indonesia melakukan rasis di akun instagram Federasi sepakbola Guinea dan pemain.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Raih Gelar Usai Puasa Lama Uber Cup 2024, Indonesia Putri Catatkan Era Kebangkitan Bulu Tangkis IndonesiaBerita Raih Gelar Usai Puasa Lama Uber Cup 2024, Indonesia Putri Catatkan Era Kebangkitan Bulu Tangkis Indonesia terbaru hari ini 2024-05-05 15:12:02 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Korea Selatan Khawatir Indonesia Naturalisasi Shin Tae-yong Usai Bawa Sejarah bagi Timnas IndonesiaBerita Korea Selatan Khawatir Indonesia Naturalisasi Shin Tae-yong Usai Bawa Sejarah bagi Timnas Indonesia terbaru hari ini 2024-04-23 21:24:45 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »