Idul Adha 2024 Jatuh pada 17 Juni 2024, Wamenag: Jika Ada Perbedaan Kedepankan dengan Toleransi

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 29 sec. here
  • 5 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 83%

Wamenag Berita

Idul Adha,Idul Adha 2024,Hari Raya Idul Adha

Syaiful mengatakan, pemerintah telah menetapkan Hari Raya Idul Adha 1449 Hijriyah atau 10 Dzulhijjah jatuh pada Senin, 17 Juni 2024. Dia berharap seluruh umat islam di Indonesia dapat melaksanakan hari raya Idul Adha bersama-sama.

Wakil Menteri Agama RI Saiful Rahmat Dasuki mengajak seluruh umat islam di tanah air untuk senantiasa menjaga kebersamaan, ketertiban selama masa Idul Adha 1445 H.

'Tapi perlu diketahui oleh seluruh masyarakat jika dikemudian hari ada perbedaan dalam melaksanakan ibadah berkaitan dengan hari raya Idul Adha, kami berharap semua bisa mengedepankan harmoni dan toleransi serta tidak menonjolkan perbedaan yang ada. Dan mudah-mudahan peringatan hari raya Idul Adha ke depan bisa berjalan dengan aman dan kondusif,' ujar dia.

Keputusan itu disampaikan langsung Wakil Menteri Agama RI Saiful Rahmat Dasuki usai mengikuti sidang isbat yang berlangsung di Auditorium HM Rasjidi, Kementerian Agama, Jakarta Pusat, Jumat .

Idul Adha Idul Adha 2024 Hari Raya Idul Adha

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kemenag Gelar Sidang Isbat Idul Adha 2024 Hari Ini, Jumat 7 Juni 2024Kementerian Agama (Kemenag) RI bakal menggelar sidang isbat penentuan awal Zulhijah 1445 H dan Hari Raya Idul Adha 2024 hari ini. Sidang isbat akan diawali dengan seminar hybrid terkait kriteria penetapan awal bulan Hijriyah.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Pemerintah Gelar Sidang Isbat Awal Zulhijah 1445 H pada 7 Juni 2024, Kapan Idul Adha 2024?Untuk menentukan kapan Idul Adha 2024, Kemenag akan menggelar Sidang Isbat Awal Zulhijah 1445 H pada 7 Juni 2024.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Hasil Sidang Isbat: 1 Zulhijah 1445 H Ditetapkan 8 Juni, Idul Adha 17 Juni 2024Berita Hasil Sidang Isbat: 1 Zulhijah 1445 H Ditetapkan 8 Juni, Idul Adha 17 Juni 2024 terbaru hari ini 2024-06-07 19:38:03 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Hasil Sidang Isbat Idul Adha 2024 Jatuh pada 17 JuniHasil sidang isbat penentuan Idul Adha 2024 diumumkan. Kemenag menetapkan Idul Adha 2024 pada 17 Juni 2024.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

MUI Sebut Seluruh Ormas Islam Sepakat Idul Adha Jatuh Hari Senin 17 Juni 2024Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI), Anwar Iskandar tak mempermasalahkan perbedaan Idul Adha 10 Zulhijah 1445 H/2024 pemerintah Indonesia dengan Arab Saudi.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Idul Adha 2024 Jatuh pada 17 Juni, Ini Amalan yang Bisa DikerjakanPemerintah RI telah menetapkan Idul Adha jatuh pada 17 Juni 2024. Catat dan kerjakan amalan yang punya banyak keutamaan.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »