ICW Soal Perppu KPK: Partai Jangan Intervesi Presiden

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 34 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

ICW menuntut agar presiden tidak ragu untuk menerbitkan Perppu.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Indonesia Coruption Watch kembali meminta agar Presiden Joko Widodo mengeluarkan peraturan pemerintah pengganti undang-undang terhadap UU KPK yang mulai berlaku hari ini . ICW pun meminta agar partai politik tak menghalangi presiden melaksanakan hak konstitusionalnya itu.

Presiden Jokowi, ujar Kurnia, semestinya tidak gentar dengan gertakan politisi yang menyebut akan melakukan pemakzulan jika Perpu diterbitkan. Sebab, kesimpulan tersebut tidak mendasar lantaran penerbitan Perpu adalah kewenangan prerogatif presiden dan konstitusional.ICW juga berharap agar masyarakat terus bersuara menyatakan penolakannya terhadap UU KPK yang telah sah diundangkan lantaran sudah 30 hari pascapengesahan oleh DPR.

Begitupun pasal yang mengatur bahwa penerbitan SP3 harus dikeluarkan jika perkara tidak bisa diselesaikan dalam kurun waktu dua tahun."Ini berpotensi menghentikan perkara besar yang sedang ditangani KPK," ucap Kurnia.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

ICW soal Senyuman Presiden Saat Ditanya Perppu KPK: Senyum Tanpa KepastianICW menanggapi senyuman Presiden Jokowi terkait pengeluaran Perppu KPK. Senyuman Jokowi disebut penuh ketidakpastiaan terhadap Perppu KPK. senyum bingung 😄 Dulu gw simpati dgn ICW, but now no anymore and a big NO luar biasa ICW,,biar senyum sudah bisa di tafsirkan
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Ditanya soal Perppu KPK, Jokowi Bungkam, Bamsoet Pasang Badan Minta Ditanyai soal Pelantikan Saja - Tribun AmbonJokowi kembali bungkam saat ditanyai soal Perppu cabut RUU KPK. Bambang Soesatyo pasang badan, minta ditanyai soal pelantikan saja.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

UU KPK Baru Berlaku Hari Ini, ICW Minta Jokowi Tak Ragu Terbitkan PerppuIndonesia Corruption Watch (ICW) meminta Presiden Jokowi tidak ragu menerbitkan Perppu UU KPK. Icw....icw... dpt berapa sih dr kpk perbulannya
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Istana Minta Publik Bersabar soal Perppu KPKKepala Kantor Staf Presiden Moeldoko meminta publik bersabar mengenai rencana penerbitan Perppu KPK oleh Presiden Joko Widodo. Sabaaar... Sabaaar Setelah kasus2 oligarki Di SP3? Gilaaaaakkkkkkkkkkkkkkkkkkkk
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Ditanya soal Perppu KPK, Tjahjo: Saya Hanya Plt MenkuhamTjahjo Kumolo tidak mau banyak berkomentar soal wacana peraturan pemerintah pengganti undang-undang atas UU KPK.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Wantimpres Pamitan ke Jokowi, Kasih Masukan soal Perppu KPK?Siang ini, Dewan Pertimbangan Presiden (Wantimpres) bertemu Presiden Jokowi. Wantimpres berpamitan setelah 5 tahun bertugas. Jokowi Wantimpres
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »