Ibadah Terakhir di Gereja Lama

  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 59 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 27%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Gedung Gereja Katolik Sang Penebus Sentani dibongkar pada Jumat, (5/9/2019) pukul 12.30 siang. Sebelum pembongkaran, sekira...

Seorang imam sedang menyaksikan excavator merobohkan dinding depan Gereja Katolik Sang Penebus Sentani, pada Jumat 5 September 2019- Sekira 100 umat Katolik Paroki Sang Penebus Sentani menghadiri ibadah terakhir di gereja lama sebelum dibongkar. Kata Pastor Robby Tandilinting dalam kotbah ibadah sabda terakhir di gereja lama, Bait Allah di Jerusalem juga dulu dibongkar, lalu dibangun Bait Allah yang baru.

“Yesus mengibaratkan Bait Allah adalah diri-Nya sendiri. Sehingga Ia mengatakan akan membongkar Bait Allah dan Ia akan bangun kembali dalam waktu tiga hari. Jadi, yang penting bukan pada gedung gerejanya, tapi relasi iman kita kepada Yesus yang penting. Yesus sebagai pokok iman kita. Karena itu, kita harus membangun relasi yang kuat dan sempurna dengan Yesus.

Gereja lama harus dibongkar karena: 1) kondisinya sudah tidak mampu lagi untuk menampung jumlah umat yang semakin banyak. 2) halaman gereja sudah sangat sempit, sehingga untuk parkir kendaraan saat misa, diparkir di halaman sekolah Asisi. 3) ada 26 tiang beton gereja baru yang terlalu dekat dengan tiang-tiang gereja lama yang membahayakan gereja lama, sehingga harus dibongkar.

Salah seorang umat yang protes adalah Paulus Leo bersama beberapa umat. Paulus adalah mantan Ketua Dewan Paroki Sang Penebus Sentani, yang pada acara peletakan batu pertama pembangunan gereja baru, ia memenangkan lelang jam tangan Uskup Jayapura Mgr. Leo Laba Ladjar, OFM, senilai 100 juta rupiah. Mereka protes karena rencana bongkar gereja dilakukan secara diam-diam, tidak disampaikan secara terbuka kepada umat.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

9 Korban Kecelakaan Tunggal di Tol Jagorawi Hendak ke GerejaPenumpang di dalam mobil Suzuki APV warna hitam itu diketahui hendak berangkat ibadah kebaktian di Gereja daerah Serpong, Tangerang Selatan. RIP Rip
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Korban Kecelakaan di Tol Jagorawi Ingin Ibadah ke Serpong TangselKecelakaan tunggal yang menewaskan tiga orang di Tol Jagorawi KM 36, Bogor, merupakan rombongan jemaat ingin pergi beribadah...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Sensasi Merinding 'Jurit Malam' di Gereja Kuno InggrisKegiatan berkemah dan jurit malam menjadi cara untuk menambah pemasukan gereja-gereja kuno di Inggris dan Skotlandia.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

FOTO: Bermalam di Gereja Kuno InggrisGereja-gereja kuno di Inggris dan Skotlandia membuka pintu bagi turis yang berniat bermalam di dalamnya.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Panglima TNI: Memadamkan Karhutla adalah IbadahPanglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto mengucapkan terima kasih kepada para prajurit dan menyebut penanggulangan karhutla di Sumatera-Kalimantan adalah ibadah.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

9 Korban Kecelakaan Tunggal di Tol Jagorawi Hendak ke GerejaPenumpang di dalam mobil Suzuki APV warna hitam itu diketahui hendak berangkat ibadah kebaktian di Gereja daerah Serpong, Tangerang Selatan. RIP Rip
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »