HUT ke-74 RI, Upacara Bendera Digelar di Bawah Laut Teluk Maumere

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 53 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 24%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Upacara pengibaran bendera di bawah perairan Teluk Maumere itu juga untuk menunjukkan keunggulan anak muda Maumere kepada pemerintah.

Upacara bendera di bawah perairan Teluk Maumere itu dilakukan dalam rangka memeringati hari ulang tahun ke-74 RepubIik Indonesia. Ketua panitia upacara, Dionisius Bruno Conterius mengatakan, tujuan dari kegiatan itu adalah dalam rangka menyongsong HUT ke-74 RI dan juga mau mempererat tali persatuan antara komunitas yang ada di kota Maumere.

Selain itu, upacara pengibaran bendera di bawah perairan Teluk Maumere itu juga untuk menunjukkan keunggulan anak muda Maumere kepada pemerintah. Dionisius mengatakan, awalnya ia ragu kegiatan itu bisa terlaksana dengan sukses. Akan tetapi, berkat kerja sama tim, sang merah putih pun berhasil dikibarkan di bawah perairan Teluk Maumere tepat pukul 10.00 Wita.

"Ini sesuatu yang luar biasa sekali. Kita bisa memberikan yang terbaik untuk bangsa yang tercinta ini. Semoga di HUT ke-74 RI kita bisa lebih bersatu untuk Indonesia maju," ujar Dionisius kepadaSebagai orang muda Maumere, ia merasa bangga karena telah berhasil mengibarkan bendera merah putih di dasar perairan Teluk Maumere.

"Hari ini kita bisa memberikan sesuatu yang terbaik untuk Nian Tana Sikka dan Indonesia. Upacara perdana ini sudah selesai dan sukses," ungkap Dionisius. Ia menambahkan, dengan berhasilnya mengibarkan bendera di bawah perairan Teluk Maumere, itu menunjukkan begitu besar cinta terhadap alam Indonesia yang begitu indah.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

👍👍👍👍👍🇮🇩🇮🇩🇮🇩🇮🇩🇮🇩♥️♥️♥️... I LOVED ♥️😎

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Saat Jokowi Pantau Geladi Bersih Upacara HUT RIGeladi bersih upacara pengibaran bendera Merah-Putih HUT ke-74 RI digelar di Istana. Presiden Jokowi turut menyaksikan persiapan upacara: Jokowi HUTRI74 via 20detik 20detik Serahkan saja kepada Kas staff(Pak'Moeldoko)..pasti Beres !
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

HUT RI Ke-74, Kapolda Papua Pimpin Upacara Bendera di Bawah LautMenurut Kapolda, kegiatan pengibaran bendera Merah Putih di bawah laut untuk menumbuhkan kesadaran anggota dan masyarakat bahwa kelestarian laut harus dijaga. HUTRI Upacarabawahlaut
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Berbagai Cara Pengibaran Bendera Merah Putih Sambut HUT RI ke-74Sejumlah cara warga di berbagai daerah menyambut HUT RI ke-74 dengan mengibarkan bendera Merah Putih
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Jokowi Tinjau Gladi Bersih Upacara HUT RI ke-74Presiden Jokowi ikut meninjau gladi bersih Upacara peringatan HUT RI ke-74 Kemerdekaan RI Thanks so much
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Pulau Reklamasi Bersolek untuk Upacara HUT RI Pemprov DKIPanggung merah putih dan tiang bendera menjulang di Pantai Maju, Pulau Reklamasi, menyambut upacara HUT ke-74 RI, yang diinisiasi Gubernur DKI Anies Baswedan.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Potret Sosok Pembawa Baki Bendera Pusaka dari Tahun ke Tahun - Tribunnews.comPeringatan HUT RI ke-74, ini deretan sosok pembawa baki bendera pusaka dari tahun ke tahun.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »