HUT Ke-74 Bhayangkara, Ketua MPR Ingatkan Polri Sosok Jenderal Hoegeng

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 40 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Sikap mantan Kapolri Jenderal (Purn) Hoegeng Imam Santoso perlu diteladani oleh seluruh anggota Polri dari tamtama hingga jenderal.

dapat meneladani sikap mantan Kapolri Jenderal Hoegeng Imam Santoso dalam menjalankan tugas sehari-hari.

"Sangat penting bagi setiap personel kepolisian dari mulai tamtama sampai perwira tinggi untuk meneladani profesionalitas dan integritas Jenderal Hoegeng," kataSikap keteladanan Jenderal Hoegeng, ungkap Bamsoet, tak hanya ditunjukkan ketika ia menjabat sebagai kapolri. "Ia menolak fasilitas dan pemberian barang-barang dari para cukong judi. Bahkan sampai mengeluarkan seluruh pemberian barang tersebut dari rumah dinasnya dan menaruhnya dipinggir jalan. Membuat Kota Medan gempar, ada sosok polisi yang tak bisa dibeli," jelas Bamsoet.

Pada era saat ini, ia menambahkan, penting bagi setiap anggota Polri untuk mengedepankan kekuatan humanisme dibandingkan pendekatan kekuatan senjata dalam mengayomi dan memberikan rasa aman kepada masyarakat.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pesan Habib Aboe di HUT ke-74 Polri: Jangan Menegakkan Hukum karena PesananAnggota Komisi III DPR Fraksi PKS Habib Aboe Bakar Al Habsy mengucapkan selamat HUT ke-74 Polri. Dia mengucap terima kasih atas kinerja Polri selama ini HUTPolri
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

HUT Bhayangkara, Momentum Polri Dekat dengan MasyarakatPolri diharapkan semakin profesional. Setiap kerja yang dilakukan harus sesuai protap atau SOP yang dimiliki. Slmt HUT BHAYANGKARA👍👍
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

HUT Ke-74 Bhayangkara, Polri Tabur Bunga di TMP KalibataHUT Ke-74 Bhayangkara, Polri Tabur Bunga di TMP Kalibata 8ukaSindonews
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

HUT 74 Bhayangkara, Susaningtyas: Polri Harus Inovatif Hadapi Tantangan yang Makin KompleksHari ini, Rabu 1 Juli 2020 Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke 74. Saat...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

HUT Bhayangkara, Polri Diminta Lebih Serius Tangani Kejahatan SiberAncaman kejahatan di sektor ini dinilai cukup luas, sehingga memerlukan penanganan serius.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

HUT Ke-74 Bhayangkara, Jokowi Minta Polri Humanis tetapi Tegas'Lakukan dengan persuasif dan humanis tapi tetap waspada, cepat tanggap dan tegas dalam setiap penindakan pelanggaran hukum,'
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »