HUT Jakarta ke-496, Lari Marathon Digelar dari Balai Kota

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 42 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Event lari marathon ini rencananya akan dipusatkan di sekitar area Monas pada tanggal 12 November 2023.

Liputan6.com, Jakarta- Kota Jakarta baru saja merayakan hari jadi ke-496. Guna menyemarakan HUT DKI Jakarta 496, akan ada lomba lari marathon yang mengambil start dan finis di Balai Kota. Ditargetkan ada 15 ribu pelari yang akan ambil bagian dari dalam dan luar negeri pada event bertajuk BTN Jakarta International Marathon 2023.

BACA JUGA: Pecinta Trail Running dan Olahraga Alam di Jakarta Dapat Kabar Baik BACA JUGA: Jelaskan Perbedaan antara Jalan dan Lari, Olahraga Ringan yang Menyehatkan Baca Juga Hadiah total yang disiapkan dalam ajang BTN Jakarta International Marathon 2023 adalah Rp2,5 miliar termasuk grand prize sebuah rumah untuk peserta yang berhasil memecahkan rekor marathon khusus bagi Warga Negara Indonesia . Masyarakat yang berminat mengikuti ajang ini, pendaftaran akan dibuka pada 29 Juni 2023.

2 dari 2 halamanRute Lari Melewati Icon-Icon Kota Jakarta"BTN Jakarta Run 2023 adalah panggung di mana orang-orang dari berbagai latar belakang berkumpul untuk menghargai semangat olahraga dan kebersamaan. Acara ini akan menjadi kesempatan yang unik untuk memperlihatkan keindahan dan keunikan Jakarta,” katanya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ajang Lari Ini Digelar untuk Peringati HUT ke-496 JakartaDKI Jakarta baru saja berulang tahun ke-496. Salah satu kegiatan digelar untuk merayakan hari jadi ibukota Indonesia itu, yakni dengan lomba lari.
Sumber: detiksport - 🏆 24. / 59 Baca lebih lajut »

Khusus HUT ke-496 Jakarta, 94 Mall di Jakarta Tebar Diskon 70%Khusus tahun ini, festival Jakarta Great Sale 2023 berlangsung selama 2 bulan
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Upacara jadi Pembuka Rangkaian Peringatan HUT ke-496 DKI Jakarta di MonasDengan tema 'Jadi Karya Untuk Nusantara', Jakarta siap mengoptimalisasi seluruh sumber daya untuk mewujudkan kesejahteraan warga.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

HUT ke-496 DKI Jakarta, Heru Budi Harap Tidak Banjir Lagi | merdeka.comPemprov DKI Jakarta telah menyiapkan sederet strategi dalam mengatasi banjir yang kerap melanda Ibu Kota Jakarta. Salah satunya, dengan melakukan pengendalian banjir sebagai salah satu agenda prioritas.
Sumber: merdekadotcom - 🏆 36. / 51 Baca lebih lajut »

HUT ke-496 DKI Jakarta, Heru Budi: Semoga Tidak Banjir LagiIbu Kota DKI Jakarta resmi berusia 496 pada hari ini Kamis (22/6/2023). Di HUT kali ini, Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono berharap agar Jakarta tidak banjir lagi.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

HUT ke-496 Jakarta, Simak Sejarah Ibu Kota sejak 500 Tahun yang LaluHUT DKI Jakarta diperingati hari ini, berikut sejarah yang panjang sejak 500 tahun yang lalu sebelum akhirnya menjadi ibu kota negara.
Sumber: pikiran_rakyat - 🏆 11. / 68 Baca lebih lajut »