Human Initiative Salurkan Masker Virus Korona untuk WNI di Taiwan

  • 📰 Beritasatu
  • ⏱ Reading Time:
  • 50 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Human Initiative salurkan sebanyak 5.000 masker virus korona untuk Warga Negara Indonesia (WNI) di Taiwan.

Minggu, 16 Februari 2020 | 11:41 WIB- Human Initiative salurkan sebanyak 5.000 masker untuk Warga Negara Indonesia di Taiwan. Penyaluran masker dilakukan untuk mitigasi penyebaran virus korona yang hingga kini masih menjadi endemik.

"Masker kami kirim melalui jasa transportasi pengiriman barang untuk memenuhi kebutuhan masyarakat Indonesia di Taiwan," kata Overseas Partnership Human Initiative, Azi Abdul Aziz, Minggu di Jakarta. Sebelumnya, Human Initiative menerima bantuan 5.000 masker dari Forum Komunikasi Masyarakat Muslim Indonesia-Jerman dan Diaspora Indonesia di Belanda di Kantor Pusat Human Initiative.

Paket ribuan masker diterima langsung Azi Abdul Aziz selaku SM Overseas Partnership Human Initiative. Masker itu sendiri akan diterima representative Human Initiative yang berada di Taiwan. Rencananya, masker akan didistribusikan langsung kepada WNI Taiwan yang membutuhkan untuk mencegah penularan virus korona.

Human Initiative hingga kini terus berupaya melakukan mitigasi dan edukasi kepada masyarakat secara luas tentang bahaya ancaman virus korona. Human Initiative juga mengajak semua pihak untuk bersama-sama meringankan beban mereka yang membutuhkan melalui

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 26. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Batik Air Apresiasi Awak Misi Kemanusiaan ke WuhanSebanyak 18 awak pesawat Batik Air menjemput WNI dari pusat merebaknya virus korona di Wuhan.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

WNI “Kebal” Virus Korona? Ini Kata Menkes TerawanMenkes Terawan mengatakan bahwa WNI relatif kebal terhadap virus korona berkat doa. Betul doa orang percaya besar kuasanya kalau kita selalu berdoa dan berserah diri sama Tuhan maka bencana apapun yg datang pastih kita luput dari bencana karena Allah di pihak kita Amin
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Jokowi Imbau Warga Tak Takut Terima WNI dari NatunaJokowi memastikan kondisi WNI dari Natuna dalam keadaan sehat dan terbebas dari virus Korona.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Negatif Virus Korona, WNI Terharu Boleh Pulang dari Karantina NatunaNegatif virus korona, beberapa WNI tampak meneteskan air mata saat diperbolehkan pulang dari karantina Natuna.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

KBRI Ingatkan WNI di Singapura Periksa Gejala Virus KoronaKBRI mengatakan, total kasus positif virus korona di Singapura hingga saat ini 67 kasus.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Indonesia tidak Terjangkit Korona, Menkes: Semua karena DoaTerawan memastikan, 238 WNI dinyatakan sehat dan bebas dari virus korona. Bahkan, hasil pemeriksaan dan observasi ratusan WNI itu dilengkapi dengan sertifikasi.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »