Hoaks Jadi Penyebab Sebagian Warga di Jayapura Takut Divaksin Covid-19

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 21 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Sebagian warga di Jayapura, Papua dilaporkan takut divaksin akibat terpapar hoaks vaksin Covid-19.

Liputan6.com, Jakarta - Vaksinator vaksin Covid-19, Beatrix Ondy mengaku, sebagian warga di Jayapura masih takut divaksin akibat beredar berita bohong atau hoaks di media sosial."Memang benar ada hoaks yang beredar di medsos terkait vaksin Covid-19 termasuk isu bila vaksin mengandung 'chip'," kata Beatrix dikutip dari Antara, Minggu .

"Mudah-mudahan secara perlahan makin banyak yang mau divaksin mengingat saat ini pandemi Covid-19 masih mewabah," kata Bidan Beatrix. "Jadi, ada Kabupaten Jayapura, Kota Jayapura, Kabupaten Keerom, Kabupaten Merauke, dan Kabupaten Mimika."*** Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Pembuat & penyebar hoax ada yg ditangkap? Ada?

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

FOTO: Menempel Stiker Sudah Vaksinasi di Rumah Warga SunterPetugas gabungan dan relawan melakukan sosialisasi ajakan vaksinasi Covid19 kepada warga, lalu menempel stiker di depan rumah warga yang telah divaksin. CNNIndonesia
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Pemprov DKI Gencarkan Vaksinasi Covid-19 Bagi Warga Belum DivaksinGubernur DKI Anies Baswedan menyebut Pemprov DKI akan menuntaskan program vaksinasi Covid-19 kepada seluruh warga Jakarta  agar terbentuknya herd immunity atau kekebalan komunal. Ra menarik
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Warga Sunter Agung mau divaksin setelah satgas tempel stikerWarga RW 05 Sunter Agung mau divaksin \r\nsetelah personel Satuan Tugas (Satgas) Penanganan COVID-19 Kelurahan menempelkan stiker ke rumah-rumah warga yang ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Bantu Warga Isoman, Santri di Kediri Bagikan Wedang NglabanGSLK di Kediri, Jawa Timur, inisiatif memberi Wedang Nglaban ke warga yang terpapar Covid-19. WargaIsoman
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

8,8 Juta Orang Divaksin di Jakarta, 40% Bukan Warga Ibu Kota, Kapan Herd Immunity?Anies Baswedan membeberkan data mengenai jumlah warga Jakarta yang sudah divaksin COVID-19. Kapan tercapai herd immunity? AniesBaswedan
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »