HET Beras Medium dan HAP Jagung Dinaikkan, Bagaimana Stok?

  • 📰 hariankompas
  • ⏱ Reading Time:
  • 46 sec. here
  • 7 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 39%
  • Publisher: 70%

Jokowi Berita

Beras,Gabah,Het Beras

Pemerintah menaikkan harga eceran beras medium dan jagung. Adapun harga beras premium yang sudah dinaikkan dilanjutkan.

Arief Prasetyo Adi seusai melaporkan kondisi pangan nasional kepada Presiden Joko Widodo di Istana Merdeka, Jakarta, Rabu . Dalam pertemuan yang berlangsung pukul 14.45 sampai pukul 15.40 disampaikan kondisi stok kebutuhan pangan pokok yang disebut Arief masih aman. Cadangan pangan pemerintah saat ini masih 1,3 juta ton.mengarahkan harga di tingkat petani harus dijaga.

Karena itu, memerintahkan Badan Pangan Nasional tentunya bersama Bulog untuk melakukan ’off take’ atau serap karena bulan April ini panennya setara beras 5,5 juta ton.Presiden Joko Widodo berbincang dengan Kepala Bulog Budi Waseso, Kepala Badan Pangan Nasional Arief Prasetyo, Menteri BUMN Erick Thohir, dan Menteri Sekretaris Negara Pratikno di sela peninjauan ke Gudang Bulog, Dramaga, Kabupaten Bogor, Senin .

premium yang pada 10-23 Maret 2024 lalu sudah dinaikkan menjadi Rp 14.900, HET tersebut dilanjutkan sampai 31 Mei 2024. HET beras medium, menurut Arief, disesuaikan dengan harganya sekitar Rp 12.500 per kilogram.HET ini, lanjut Arief, bisa disesuaikan kembali. Bila panen baik dan produksi meningkat serta agroSelain beras, harga acuan pembelian jagung pipilan kering di tingkat petani dengan kadar air 15 persen juga dinaikkan dari sebelumnya Rp 4.200 per kilogram menjadi Rp 5.000 per kg.

Beras Gabah Het Beras Berita Badan Pangan Nasional

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 8. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pemerintah berlakukan relaksasi HET beras medium jadi Rp12.500/kgPemerintah melalui Badan Pangan Nasional (Bapanas) memberlakukan relaksasi harga eceran tertinggi (HET) beras medium dari Rp10.900 per kg menjadi Rp12.500 per ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Kenaikan HET Beras Berlanjut, Diperpanjang Sampai 31 Mei 2024Berikut ini HET beras medium dan premium yang berlaku sampai 31 Mei 2024.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Harga beras medium di pengecer Lebak berangsur turunHarga beras medium pada tingkat pengecer di sejumlah pasar tradisional di Kabupaten Lebak, Banten berangsur menurun sehingga mengurangi beban ekonomi ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Harga Beras Medium di Kota Sukabumi Berangsur TurunHarga beras sudah cukup stabil Tapi dengan memasukinya musim panen padi yang diperkirakan bulan ini kami harapkan harganya bisa kembali normal
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

VIDEO: Harga Beras Tinggi, Warga Purbalingga Rela Antre Lama dan Berdesakan demi Beras MurahTingginya harga beras di pasaran membuat warga di Kabupaten Purbalingga, Jawa Tengah, tak mau melewatkan pasar murah walaupun harus antre berjam-jam.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Sindir Beras Impor, Asosiasi Petani Pangan Jatim Bagikan Beras Lokal Gratis ke Warga JemberAsosiasi Petani Pengan Indonesia Jawa Timur, membagikan beras lokal kepada masyarakat secara gratis di depan Kantor Pemerintah Jember.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »