Hati-Hati, Melanggar Ganjil Genap di Jalur Mudik Langsung Kena Tilang Elektronik

  • 📰 KompasTV
  • ⏱ Reading Time:
  • 52 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 24%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Polisi menerapkan ganjil genap di sejumlah jalan tol saat periode Lebaran. Kendaraan yang melanggar tak disuruh putar balik, tapi kena tilang elektronik.

- Rekayasa lalu lintas ganjil genap akan diterapkan di sejumlah jalan tol yang digunakan untuk arus mudik dan arus balik Lebaran 2024.

Kakorlantas Polri Irjen Aan Suhanan mengatakan, kendaraan yang melanggar ketentuan ganjil genap saat diberlakukan, tidak akan diminta putar balik oleh petugas. Namun akan dilakukan penilangan oleh kamera elektronik . Penerapan ganjil genap untuk mengantisipasi peningkatan pemudik tahun ino dibanding tahun lalu.

"Untuk ganjil genap ini melihat animo masyarakat yang cukup tinggi. Kita juga memberlakukan pembatasan mobilitas kendaraan dengan menerapkan ganjil genap," kata Aan dalam konferensi pers virtual, Minggu . “Kami tempatkan kamera ETLE mobile di gerbang-gerbang tol yang memang diberlakukan pembatasan melalui ganjil genap,” tambahnya. Penerapan ganjil genap ini selama arus mudik dan arus balik ini diatur dalam Surat Keputusan Bersama Direktur Jenderal Perhubungan Darat, Kepala Korps Lalu Lintas Polri dan Dirjen Bina Marga Nomor KP-DRJD 1305 Tahun 2024, SKB/67/II/2024, 40/KPTS/Db/2024 tanggal 5 Maret 2024.1. Jumat, 5 April 2024 pukul 14.00 WIB - Minggu, 7 April 2024 pukul 24.00 WIB2 .

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 22. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Akhir Pekan, Ganjil Genap Jakarta Tak Berlaku Hari Ini Sabtu 9 Maret 2024Pada akhir pekan hari ini, Sabtu (9/3/2024), peraturan ganjil genap Jakarta tidak berlaku. Dengan begitu, semua kendaraan bebas melintas kapan pun dan di mana pun.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Ganjil Genap Jakarta Tak Berlaku Hari Ini Minggu 10 Maret 2024, Semua Jenis Kendaraan Bebas MelintasHari ini, Minggu (2/3/2024), peraturan ganjil genap di wilayah DKI Jakarta ditiadakan. Itu artinya, semua kendaraan bermotor, termasuk roda dua dan lebih, diizinkan melintas secara bebas di 26 titik kawasan ganjil genap Jakarta.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Libur Hari Raya Nyepi Senin 11 Maret 2024, Aturan Ganjil Genap Jakarta Tak BerlakuTak ada aturan ganjil genap yang berlaku di Jakarta pada hari ini, Senin (11/3/2024). Karena, aturan ganjil genap di Jakarta tersebut tidak berlaku saat akhir pekan, yaitu Sabtu dan Minggu, serta hari libur nasional dan tanggal merah.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Ganjil Genap Diberlakukan saat Mudik Lebaran 2024 Ketahui Waktu dan LokasinyaKorlantas Polri mengumumkan bakal menerapkan sistem ganjil genap gage saat arus mudik dan arus balik Hari Raya Idul Fitri atau Lebaran 2024
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Ganjil Genap Jakarta Hari Ini Sabtu 16 Maret 2024 Ditiadakan, Semua Bebas LewatKebijakan ganjil genap ditiadakan pada hari Sabtu ini (16 Maret 2024), semua jenis kendaraan diperbolehkan melintas tanpa takut akan dikenai sanksi tilang.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Jadwal Lengkap One Way, Contraflow, Ganjil-Genap Mudik Lebaran 2024Kakorlantas Polri Irjen Aan Suhanan mengatakan operasi ini bakal mulai digelar pada 4 hingga 16 April 2024.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »