Hasil Piala Asia U-23: Wasit Buat Kontroversi, Indonesia Ditekuk Qatar

  • 📰 CNNIDdaily
  • ⏱ Reading Time:
  • 28 sec. here
  • 10 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 43%
  • Publisher: 63%

Timnas Indonesia U-23 Berita

Timnas Indonesia,Ivar Jenner,Nasrullo Kabirov

Timnas Indonesia U-23 yang bermain dengan sembilan pemain menelan kekalahan dari Qatar yang diwarnai sejumlah keputusan kontroversial wasit di Piala Asia U-23.

Kekalahan ini diwarnai keputusan wasit asal Tajikistan, Nasrullo Kabirov yang mengundang perdebatan. Bukan hanya terkait kartu kuning kedua untuk Ivar Jenner tetapi sejumlah pelanggaran keras pemain Qatar yang tidak mendapatkan sanksi yang pantas dari sang pengadil.

Timnas U-23 harus bermain dengan 10 orang saat babak kedua baru dimulai. Ivar Jenner mendapatkan kartu kuning kedua dari wasit karena dianggap melanggar keras Saif Eldeen Hassan. Timnas Indonesia U-23 mendapatkan peluang untuk mencetak gol pada menit ke-56. Namun eksekusi tendangan bebas Arhan masih berada di atas mistar gawang Qatar.

Tim asuhan Shin Tae Yong berupaya keras untuk mencetak gol penyama kedudukan walau bermain dengan 10 orang. Situasi ini membuat Qatar juga tidak nyaman untuk tampil leluasa di sisa waktu pertandingan.

Timnas Indonesia Ivar Jenner Nasrullo Kabirov Qatar Vs Indonesia Indonesia Vs Qatar Piala Asia U-23 Piala Asia U-23 2024 Wasit Qatar Vs Indonesia

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 14. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

10 Pemain Timnas Indonesia di Piala Asia 2023 Tampil di Piala Asia U-23Berita 10 Pemain Timnas Indonesia di Piala Asia 2023 Tampil di Piala Asia U-23 terbaru hari ini 2024-04-10 21:47:38 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Wasit Qatar Pimpin Laga Timnas Indonesia vs Vietnam, Pernah Rugikan Skuad Garuda di Piala Asia 2023Wasit Qatar yang akan pimpin laga timnas Indonesia pernah rugikan Asnawi dkk dua kali.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Piala Asia U-23 2024: Diganjar 2 Kartu Merah dan Penalti, Timnas Indonesia Dikalahkan QatarTimnas Indonesia U-23 harus bermain dengan sembilan pemain dan dihukum penalti oleh wasit saat melawan Qatar.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Piala Asia U-23 2024: Kebobolan Lagi, Indonesia Tertinggal 0-2 dari QatarTimnas Indonesia U-23 tertinggal 0-2 dari Qatar U-23 di babak kedua laga Grup A Piala Asia U-23 2024. Gawang Garuda Muda kali ini dibobol Ahmed Al Rawi.
Sumber: detiksport - 🏆 24. / 59 Baca lebih lajut »

Babak I Piala Asia U-23 2024: VAR Bikin Timnas Indonesia Tertinggal dari QatarVAR di akhir babak pertama membuat timnas Indonesia tertinggal 0-1 dari Qatar di Piala Asia U-23 2024.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Link Live Streaming Piala Asia U-23 2024 Qatar vs Indonesia, Duel Pembuka Grup ATimnas Indonesia dan tuan rumah Qatar bertarung pada duel pembuka Grup A Piala Asia U-23 2024. Pertandingan di Stadion Jassim Bin Hamad, Senin (15/4/2024) pukul 22.30 WIB, bisa disaksikan langsung melalui RCTI atau streaming Vision+.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »