Harga TBS Sawit Anjlok, Waduh!

  • 📰 jpnncom
  • ⏱ Reading Time:
  • 22 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 12%
  • Publisher: 59%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

JPNN.com : Tim perumus harga Tandan Buah Segar (TBS) kelapa sawit Provinsi Jambi menetapkan harga minyak sawit mentah (CPO) turun untuk periode 13-19 Oktober

jpnn.com, JAKARTA - Tim perumus harga Tandan Buah Segar kelapa sawit Provinsi Jambi menetapkan harga minyak sawit mentah turun Rp 137 per kilogram untuk periode 13-19 Oktober 2023.Kepala Dinas Perkebunan Provinsi Jambi, Agusrizal mengatakan bahwa tim juga telah menyepakati harga Tandan Buah Segar kelapa sawit umur 10-20 tahun turun Rp 37 per kilogram dari Rp 2.359 menjadi Rp 2.322 per kilogram.

Baca Juga:"Inti sawit naik turun Rp134 per kilogram dari Rp5.069 jadi Rp4.935 per kilogram," kata Agusrizal, di Jambi Sabtu. Harga TBS adalah harga yang diperuntukkan bagi petani yang telah jadi mitra dari perusahaan pengolahan sawit dimana Pemerintah Provinsi Jambi membentuk perpanjangan tangan lewat satgas pemantau harga TBS kelapa sawit yang ada di daerah.2. Harga TBS usia tanam empat tahun Rp 1.937 per kilogram

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 25. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Gandeng Satgas Sawit dan Dinas Kehutanan, ATR/BPN Jamin Legalitas HGU SawitDitegaskan, dalam memperoleh HGU, pelaku usaha harus menyertakakan persyaratan dan proses yang cukup komperehensif dari hulu sampai hilir.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Bursa CPO Resmi Meluncur, RI Kini Punya Harga Acuan Sawit SendiriPemerintah berinisiatif membentuk bursa berjangka CPO yang tujuannya membentuk harga yang lebih transparan.
Sumber: detikfinance - 🏆 18. / 63 Baca lebih lajut »

Bursa CPO Meluncur Hari Ini, Mendag Yakin Indonesia Jadi Barometer Harga Sawit DuniaPemerintah saat ini membenahi tata kelola kelapa sawit di Indonesia dengan meluncurkan Bursa CPO ini sehingga lebih dikenal di dunia dan diharapkan akan menjadi acuan dunia.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Bursa CPO Resmi Diluncurkan, RI Miliki Acuan Harga Minyak SawitDengan adanya bursa CPO ini, Indonesia miliki acuan harga sendiri tanpa harus melihat Malaysia hingga Belanda.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Bursa CPO Diluncurkan, Mendag Zulkifli Ingin Barometer Harga Minyak Kelapa Sawit Dunia Ada di RIRI merupakan produsen CPO utama di dunia dengan produksi sebesar hampir 47 juta ton CPO dan ekspor hampir 30 miliar dolar Amerika Serikat (AS).
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Mendag Luncurkan Bursa CPO, Harga Kelapa Sawit Tak Lagi Mengekor Rotterdam dan MalaysiaIndonesia merupakan negara penghasil CPO nomor satu dan terbesar di dunia. Tetapi selama ini harga CPO masih bergantung pada negara lain. Tujuan adanya bursa CPO ini agar membentuk harga CPO yang transparan, adil, dan akuntabel.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »