Harga Beras 10 Kg di Daerah Papua Ini Setara Emas 4 Gram |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 16 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 10%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Harga beras dan kebutuhan pokok lainnya di Papua sangat tinggi.

REPUBLIKA.CO.ID, BOVEN DIGOEL PAPUA— Harga beras di wilayah penambangan rakyat, di Korowai tepatnya di Maining 33, Distrik Kawinggon, Kabupaten Pegunungan Bintang, Provinsi Papua, mencapai Rp 2 juta per 10 kilogram. Baca Juga "Beras 10 kilogram itu emas empat gram, kalau dibeli dengan uang, satu karung itu harganya Rp 2 juta," kata Hengki Yaluwo, salah satu pengelola Koperasi Kawe Senggaup Maining di Korowai, Rabu .

Tak hanya beras, kata dia, harga mi instan dan bahan pokok lainnya seperti ikan kaleng, daging ayam, serta rokok juga tinggi. Dia menjelaskan untuk rokok Surya 12 satu bungkus berukuran besar Rp100 ribu, rokok Sampoerna dan lampion Rp 50 ribu. Sementara, lanjut dia, harga ikan kaleng besar Rp150 ribu.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

ChristWamea Untung elu gg tinggal di papua amrudinnejad_

Baru jual gabah tadi sebelum magrib dihargai 4.300/kg, kepaksa gak punya duit

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

BPS: Harga Beras Semua Kualitas pada Juni 2020 Sangat TerkendaliBadan Pusat Statistik (BPS) melaporkan harga beras pada Juni 2020 sangat terkendali.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

UPDATE Covid-19 di Sulteng, Sultra, Maluku, Malut, Papua, dan Papua Barat 30 Juni 2020Berikut ini update data kasus Covid-19 untuk provinsi Sulteng, Sultra, Maluku, Malut, Papua, dan Papua Barat.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Otonomi Khusus Papua Tak Berdampak Signifikan pada Kemajuan Orang PapuaMantan anggota tim asistensi rancangan undang-undang (RUU) Otonomi Khusus Papua 2021, Frans Maniagasi, prihatin karena selama 20 tahun pelaksanaan Otonomi Khusus tidak memberi dampak signifikan ter...
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »

Dewan Kesenian Papua: Yamko Rambe Yamko Bukan Lagu dari PapuaLagu Yamko Rambe Yamko selama ini dikenal sebagai lagu daerah berasal dari Papua. Kini muncul pembahasan di lini masa yang menyebut lagu itu bukan bahasa Papua. YamkoRambeYamko Papua Sy tahunya Irian Jaya hmmm... Memang bukan dari papua, tetapi dari sekolah dasar, karena awal tau ketika duduk di bangku sekolah dasar. klo bukan dari Irian Jaya.... lalu dari daerah/negara mana lagu itu? . apa makna lagu yg dinyanyikan ya? masa nyanyi tapi gak tau arti lagu yg dinyanyikan..... .
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Sudah Dibuka, Ini Harga Tiket Masuk The Lodge Maribaya di Lembang - Tribun TravelInformasi harga tiket masuk The Lodge Maribaya Lembang, lengkap dengan jam operasionalnya.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Bos Pertamina Gerah Diserang Gara-gara Harga BBM Tak TurunDirut Pertamina Nicke Widyawati mengingatkan perseroan tidak hanya menjual BBM tetapi juga punya kewajiban menjaga keberlangsungan industri turunan. Gerah doang apa gunanya Ambil kebijakan lah Buka aja kalo gerah.. *tingilang*
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »