Halo Atlet, Makanan Ini Harus Dihindari Selama Puasa Ramadan

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 28 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Halo Atlet, Makanan Ini Harus Dihindari Selama Puasa Ramadan: Makanan dan minuman ini sebaiknya tidak dikonsumsi selama puasa Ramadan karena berpengaruh kepada kebugaran.

Liputan6.com, Jakarta Atlet tidak sama dengan orang kebanyakan dalam hal asupan energi yang dibutuhkan. Seorang atlet membutuhkan energi yang besar karena beraktivitas lebih berat dengan olahraga yang mereka geluti.

"Namun, jika menghendaki olahraga yang cukup berat bisa dilakukan setelah dua jam mengkonsumsi hidangan utama berbuka puasa," kata Brian seperti dilansir situs RS Awal Bros. Tapi, di antara nurisi tersebut, karbohidrat menjadi sumber energi utama bagi seorang atlet. Karbohidrat terdiri dari dua macam, yakni, karbohidrat sederhana dan karbohidrat komplek. Karbohidrat sederhana adalah sumber energi yang cepat diolah tubuh. Struktur kimia molekulnya lebih sederhana, membuat karbohidrat sederhana lebih cepat dicerna tubuh.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama