Hajar Aswad (2): Tragedi Berdarah Batu Hitam dari Masa ke Masa

  • 📰 SINDOnews
  • ⏱ Reading Time:
  • 33 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Hajar Aswad sejatinya sudah tak orisinil lagi. Batu hitam ini awalnya seputih susu, menjadi legam karena tercemar dosa-dosa manusia. Batu dari surga ini dicemari...

HAJAR ASWAD sudah tak orisinil lagi. Batu hitam ini awalnya seputih susu, menjadi legam karena tercemar dosa-dosa manusia. Batu dari surga ini pun sempat menjadi rebutan, pernah dijarah dan dirusak.Hajar Aswad, dahulu berbentuk satu bongkahan. Namun setelah terjadinya penjarahan yang terjadi pada tahun 317 H, pada masa pemerintahan al Qahir Billah Muhammad bin al Mu’tadhid, Hajar Aswad menjadi delapan bongkahan kecil.

Abu Thahir menuju daerahnya dengan membawa Hajar Aswad dan harta-harta rampasan dari jamaah haji. Batu dari Jannah ini, ia bawa pulang ke daerahnya, yaitu Hajr , dan berada di sana selama 22 tahun.Perbuatan Abu Thahir al Qurmuthi, orang yang memerintahkan penjarahan Hajar Aswad ini, oleh al-Hafidz Ibnu Katsir dikatakan: “Dia telah melakukan ilhad di Masjidil Haram, yang tidak pernah dilakukan oleh orang sebelumnya dan orang sesudahnya”.

Pada tahun 339 H, sebelum mengembalikan ke Makkah, orang-orang Qaramithah mengusung Hajar Aswad ke Kufah, dan menggantungkannya pada tujuh tiang Masjid Kufah. Agar, orang-orang dapat menyaksikannya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 40. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Mengenal Hajar Aswad dan Sunnahnya : Okezone Muslim“Memang aku tahu bahwa engkau hanyalah batu, tidak dapat mendatangkan manfaat atau bahaya. Jika bukan karena aku melihat Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam menciummu, aku tentu tidak akan menciummu.” (HR. Bukhari 1597 dan Muslim 1270)
Sumber: okezonenews - 🏆 41. / 51 Baca lebih lajut »

Kisah Hajar Aswad Jadi Inspirasi Masjid Sumatera BaratAtap Masjid Raya Sumatera Barat berbentuk gonjong alias atap rumah gadang. Arsitektur seperti ini terinspirasi dari bentangan kain yang dibawa untuk menggotong Hajar Aswad. Lihat keunikan Masjid Raya Sumbar di CNNIndonesia
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Foto Resolusi Tinggi Ungkap Keajaiban Batu Hajar Aswad di MakkahUntuk pertama kalinya, foto resolusi tinggi telah mengungkap keajaiban dari batu Hajar Aswad yang jadi bagian Kakbah, di kota suci Makkah. Untuk pertama kalinya,... Subhanallah.....
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Keajaiban Hajar Aswad Muncul Dalam Foto Resolusi Super TinggiUntuk pertama kalinya, foto batu Hajar Aswad dengan resolusi 49.000 megapixel terungkap. Ternyata batu ini tidak hitam seperti dugaan orang. HajarAswad Merah ya. Mirip apa ya... Yg bilang hitam siapa? Kan uztad, umat uuma dengar,katanya... Efect cahaya broo
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Mengulik Asal Mula Hajar Aswad, Batu dari SurgaHajar Aswad dikenal dengan baik oleh sebagian besar umat Islam. Batu ini memiliki nilai sejarah yang penting dalam perkembangan Islam.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »