Hacker 'Gentayangan' Bidik Perusahaan, Apa yang Mesti Dilakukan?

  • 📰 CNNIDdaily
  • ⏱ Reading Time:
  • 43 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Data menunjukkan berbagai teknik serangan siber masih ramai menargetkan perusahaan dengan harapan mendapat tebusan alias ransomware. Cek cara cegahnya.

Kaspersky, perusahaan keamanan siber, mencatat modus yang banyak menyasar organisasi pemerintah dan perusahaan adalah pemerasan atau ransomware.

"Munculnya AI generatif membantu penjahat dunia maya membuat pesan phishing atau sumber daya penipuan menjadi lebih meyakinkan. Akibatnya, menjadi sulit bagi orang untuk membedakan antara penipuan dan komunikasi yang sah," lanjutnya. Meski demikian, kata Kaspersky, berbagai studi mengungkap 46 persen hingga 77 persen insiden siber berhubungan dengan faktor manusia, mulai dari ketidakpatuhan terhadap kebijakan, faktor orang dalam yang jahat, hingga kurangnya transparansi IT di kontraktor.Budi Setiawan dari British Standard Institution , organisasi sertifikasi standar ISO, menuturkan perusahaan-perusahaan sejauh ini lebih banyak bertindak setelah mendapat serangan.

Melansir situs resminya, ISO/IEC 27001 membantu organisasi menjadi sadar risiko dan secara proaktif mengidentifikasi dan mengatasi kelemahan siber.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 14. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Daftar 4 Perusahaan Debitur LPEI Diduga Lakukan Korupsi, Ada Perusahaan Sawit hingga BatubaraTotal pinjaman 4 perusahaan ekspor tersebut mencapai Rp2,5 triliun.
Sumber: merdekadotcom - 🏆 36. / 51 Baca lebih lajut »

Eropa Paksa Raksasa Teknologi Buka Akses Murah dan Lindungi Data PribadiPenyelidikan tengah dilakukan terkait tuduhan bahwa perusahaan-perusahaan itu membatasi pilihan pengguna.
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

Ekonomi Jepang Panas Karena Toyota Cs Jor Joran Naik GajiGaji perusahaan-perusahaan di Jepang meningkat
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Tragedi Nyata di Balik Hantu Gentayangan Ghostbusters Frozen EmpireSalah satu karakter hantu gentayangan dalam Ghostbusters Frozen Empire terinspirasi dari sebuah tragedi nyata.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

Persiapan Matang, Thomas Doll Pastikan Persija Siap Tempur di Markas PersibPersija bidik poin penuh di markas Persib.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Pramac Siap Tantang Ducati Lagi, Bidik Titel Juara Dunia MotoGP 2024Pramac Racing harus puas dengan titel juara tim di MotoGP 2023. Pramac siap menantang Ducati dengan membidik gelar juara dunia pebalap di musim ini.
Sumber: detiksport - 🏆 24. / 59 Baca lebih lajut »