Haaland Warnai Debut di Liga Inggris dengan Borong 2 Gol untuk City

  • 📰 jawapos
  • ⏱ Reading Time:
  • 53 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Manchester City mengawali Liga Premier Inggris musim 2022/23 dengan mengalahkan West Ham United 2-0 di London Stadium, London, Inggris

Erling Haaland memborong dua gol dalam pertandingan ini. Kemenangan ini membuat City menempati peringkat ke-4 klasemen sementara Liga Premier Inggris, sedangkan West Ham duduk di peringkat ke-19.

West Ham langsung mengancam gawang City pada menit ke-3. Berawal dari sepak pojok, bola yang gagal dihalau dengan sempurna jatuh ke kaki Jarrod Bowen, tetapi tendangannya diblok. Baca juga:West Ham vs Manchester City: Beradaptasi demi HaalandThe Hammer masih mengancam lewat Manuel Lanzini yang kemudian melepaskan umpan silang dari kiri. Michail Antonio menanduk bola, sayang percobaannya masih melambung di atas mistar gawang.

City membangun serangan mereka dan sempat membobol gawang West Ham pada menit ke-27. Kevin De Bruyne menuntaskan umpan tarik dari Ilkay Gundogan, tetapi gol dianulir karena Gundogan ada dalam posisi offside saat menerima bola dari Haaland. The Citizens mendapatkan kans emas untuk mencetak gol setelah Haaland dijatuhkan oleh kiper West Ham Alphonse Areola pada menit ke-36. Haaland maju sebagai eksekutor dan sukses mencetak gol pertamanya bagi City di Liga Premier Inggris setelah mengarahkan tendangannya ke pojok kiri bawah gawang hingga mengecoh Areola. City menutup babak pertama dengan keunggulan 1-0.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 35. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Liga Inggris 2022/2023: Haaland Bawa Manchester City Ungguli West Ham di Babak PertamaManchester City sementara unggul 1-0 atas West Ham United pada babak pertama. Manchester City sementara unggul 1-0 atas West Ham United pada babak pertama laga...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

West Ham vs Manchester City: Brace Haaland, The Citizens Berjaya di Pembuka Liga Inggris 2022/2023West Ham vs Manchester City: Brace Haaland, The Citizens Berjaya di Pembuka Liga Inggris 2022/2023 Sindonews BukanBeritaBiasa .
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Hasil Liga Inggris: West Ham vs Manchester City 0-2, Debut Manis HaalandHasil Liga Inggris pada pekan pertama Manchester City meraih kemenangan. Erling Haaland memborong dua gol
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Jadwal Liga Inggris Malam Ini: MU dan Man City MainPekan pertama Liga Inggris akan lanjut pada Minggu (7/8) malam WIB. Manchester United dan Manchester City akan main, hadapi lawan yang tak mudah!
Sumber: detiksport - 🏆 24. / 59 Baca lebih lajut »

Man City dan Liverpool Kembali Bersaing di Liga Inggris?Perebutan gelar juara di Liga Inggris menjadi sisi menarik dari kompetisi yang disebut-sebut paling ketat di dunia ini.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Liga Inggris : Man City vs West Ham UnitedLiga Inggris : Man City vs West Ham United. Soccer Football - Premier League - West Ham United v Manchester City - London Stadium, London, Britain - August 7, 2022 ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »