Gus Ipul Sentil PKB Terlalu Banyak Manuver: Malu-malu Menerima Hasil Pilpres

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 36 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 18%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

PKB tak kunjung menyatakan sikap menerima hasil Pilpres 2024. Gus Ipul menyindir PKB terlalu banyak manuver.

Kamis, 21 Mar 2024 13:18 WIBSekretaris Jenderal PBNU Saifullah Yusuf atau Gus Ipul mengeluarkan sindiran menohok kepada PKB. Ia menyebut, PKB terlalu banyak manuver lantaran tak kunjung menyatakan sikap menerima hasil Pilpres 2024.

"Bang Surya Paloh negarawan, saya sangat mengapresiasi dan ini layak ditiru oleh PKB," kata Gus Ipul ketika ditanya terkait PKB yang hingga kini belum menyatakan menerima hasil pilpres, Kamis .PBNU Dituding Gembosi Suara PKB, Gus Ipul: Jangan Dibolak-balik! "PKB terlalu banyak manuver sehingga terlambat menyatakan menerima hasil pilpres, mau menerima hasil pileg tapi malu-malu menerima hasil Pilpres," ujar Gus Ipul.Padahal, pernyataan pengakuan hasil pilpres adalah bentuk apresiasi terhadap pilihan rakyat dan menghargai kinerja KPU."Ini soal cara berpikir. Mengakui hasil pilpres sama dengan mengapresiasi pilihan rakyat dan kerja KPU bahwa ada masalah itu bisa diproses.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Gus Halim Tegaskan Hubungan PKB dengan Jokowi Baik-baik Aja: Kita Kan KoalisinyaKetua DPW Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Jawa Timur Abdul Muhaimin Iskandar (Gus Halim) mengatakan hubungan partainya Presiden Joko Widodo (Jokowi) baik-baik saja. Meski
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Gus Halim: Jokowi Ucapkan Selamat ke Cak Imin Suara PKB Merata, Kerja BagusPresiden Joko Widodo (Jokowi) mengucapkan selamat kepada Ketua Umum PKB, Abdul Muhaimin Iskandar. Sebab, Partai Kebangkitan Bangsa berhasil pecah telur pada kontestasi Pe
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

PKB Disebut Bakal Masuk Rencana Koalisi Besar, Anies: Tanya Sama Gus IminCapres nomor urut satu Anies Baswedan buka suara soal kabar PKB yang disebut bakal masuk dalam koalisi besar koalisi besar pemerintahan selanjutnya.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Sekjen PBNU Prihatin PKB Tak Segera Akui Hasil Pilpres 2024: Sikap Surya Paloh Layak Ditiru!Berita Sekjen PBNU Prihatin PKB Tak Segera Akui Hasil Pilpres 2024: Sikap Surya Paloh Layak Ditiru! terbaru hari ini 2024-03-21 11:09:52 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Klarifikasi Gus Iqdam usai Dihujat karena Sebut Palestina Aman, Pripun Gus?Beberapa hari yang lalu, publik dihebohkan dengan potongan video pernyataan Pengasuh Majelis Ta’lim Sabilu Taubah, Muhammad Iqdam Kholid atau Gus Iqdam yang mengatakan bahwa Palestina dalam keadaan aman.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Pingin Segera Tarung di MK, PKB Harap KPU Umumkan Pemenang Pilpres Malam IniPKB berharap KPU merampungkan rapat pleno rekapitulasi nasional sehingga pengumuman pemenang Pilpres 2024 bisa dilakukan malam ini agar mereka bisa menggugat ke MK.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »