Guru Besar Undana Kupang Mengawetkan Nira Lontar Bertahan sampai 6 Bulan

  • 📰 hariankompas
  • ⏱ Reading Time:
  • 29 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 70%

Indonesia Berita utama Berita

Guru Besar Undana Kupang Prof Nyoman Mahayasa temukan cara mengawetkan nira lontar agar tetap bertahan sampai 6 bulan, dengan kandungan yang masih utuh. Selama ini nira yang habis disadap hanya bertahan 2-3 bulan saja. Nusantara AdadiKompas

Prof Nyoman Mahayasa, salah satu pengelola Laboratorium Pertanian Lahan Kering Universitas Nusa Cendana Kupang, Jumat . Tahun 2010, Prof Mahayasa mendapat penghargaan"Upakarta" dari Presiden Susilo Bambang Yudhoyono atas karyanya mengelola sirup dan buah lontar menjadi sirup dan sejumlah jenis kue.

KUPANG, KOMPAS — Nira lontar bisa diawetkan sampai enam bulan, masih terasa seperti asli. Selama ini nira lontar hanya bertahan 2-3 jam, setelah berubah kualitas dari manis menjadi asam. Buah dan nira lontar sudah diolah menjadi sirup dan beberapa jenis kue. Temuan pengawetan nira lontar bermanfaat bagi petani penyadap.

bermanfaat bagi kesehatan. Vitamin A, B, C, mineral seng, kalium, zat besi, kalsium, serat, protein, dan karbohidrat. Nira asli ini memiliki antioksidan alami tinggi bagi kesehatan. Menyembuhkan penyakit kanker, diare, lambung dan sariawan.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 8. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Guru Besar UI Soroti Beda Jokowi dan Zelensky soal Undang Ukraina ke KTT G20Guru Besar UI menyoroti perbedaan pernyataan Presiden Jokowi dengan Zelensky soal isi pembicaraan mereka. Salah satunya soal undangan ke KTT G20.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

7 Peristiwa Besar Saat Bulan Ramadan, Termasuk Nuzulul Quran dan Lailatul QadarSejumlah peristiwa besar yang bersejarah terjadi pada bulan Ramadan. Apa saja peristiwa-peristiwa tersebut?
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Pak Guru Tewas Ditembak Satgas Madago RayaTerduga teroris MIT Askar alias Pak Guru tewas ditembak Satuan Tugas Madago Raya. SatgasMadagoRaya
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

MotoGP Spanyol 2022 - Takhtanya Direnggut Fabio Quartararo, Enea Bastianini Pasang Target 5 BesarEnea Bastianini langsung kejar target di MotoGP Spanyol 2022 setelah turun takhta dari puncak klasemen yang kini direbut Fabio Quartararo.
Sumber: BolaSportcom - 🏆 31. / 51 Baca lebih lajut »

Pak Guru DPO MIT Poso Tewas Ditembak Satgas Madago RayaSatu terduga Teroris Poso Kelompok MIT tewas ditembak Satgas Madago Raya, di Dusun Salubanga, Kec. Sausu, Kab. Parigi Moutong, Sulawesi Tengah, Rabu (27/4/2022) Kapan ke Papua?
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Rekap Hasil Kejuaraan Bulu Tangkis Asia 2022, Indonesia Tambah 7 Wakil di 16 BesarSecara keseluruhan, Indonesia memiliki 13 wakil di babak 16 besar Kejuaraan Bulu Tangkis Asia 2022.
Sumber: KompasBola - 🏆 10. / 68 Baca lebih lajut »