Gubernur Sumbar : Waspadai potensi bencana susulan banjir lahar Marapi

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 41 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Gubernur Sumatera Barat (Sumbar) Mahyeldi mengingatkan masyarakat yang bermukim di sekitar daerah aliran sungai yang berhulu dari Gunung Marapi untuk ...

Berdasarkan pantauan drone Balai Wilayah Sungai Sumatera V masih ada penumpukan material sisa erupsi dalam jumlah besar di lereng Gunung Marapi. Ketika intensitas hujan tinggi, material itu bisa menyebabkan bencana susulan

"Berdasarkan pantauan drone Balai Wilayah Sungai Sumatera V masih ada penumpukan material sisa erupsi dalam jumlah besar di lereng Gunung Marapi. Ketika intensitas hujan tinggi, material itu bisa menyebabkan bencana susulan," kata Mahyeldi di Padang, Jumat. "Kita berharap modifikasi cuaca ini berhasil menekan potensi bencana susulan," kata Gubernur Sumbar itu.Kepala UPTD PSDA Wilayah Utara Sumbar Hendry Yuliandra menyebut hamparan material sisa erupsi tersebut berada sekitar tiga kilometer di atas pemukiman penduduk di Jorong Pagu-Pagu, Kenagarian Pandai Sikek, Kecamatan X Koto, Kabupaten Tanah Datar.

Ia menyebutkan jalur itu merupakan hulu dari sungai yang bermuara ke Batang Anai. Dengan itu maka potensi banjir bandang melewati Lembah Anai bisa kembali terjadi.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

KPU Sumbar Menetapkan Maskot Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Sumbar 2024Maskot untuk Pemilihan Gubernur Pilgub Sumbar yaitu Si Caro karena identik dengan salah satu ikon Sumbar atau Minangkabau
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Pertemuan Gubernur Sumbar dan Kepala BMKG, Masyarakat Sumbar Diminta Jauhi Zona Merah BencanaBerita Pertemuan Gubernur Sumbar dan Kepala BMKG, Masyarakat Sumbar Diminta Jauhi Zona Merah Bencana terbaru hari ini 2024-05-13 21:32:04 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Gunung Marapi Masih Bakal Alirkan Lahar Dingin? Ini Kata ESDMBadan Geologi Kementerian ESDM angkat suara perihal banjir bandang lahar dingin pascaerupsi Gunung Marapi, Sumbar.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Penampakan Bangunan dan Rumah Rusak Akibat Banjir Lahar Gunung Marapi di SumbarBPBD buka posko pengaduan orang hilang, menyikapi masih besar kemungkinan bertambahnya jumlah korban akibat banjir lahar dingin gunung marapi.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Pray for Sumbar, Banjir Lahar Gunung Marapi, 37 Orang TewasBerita Pray for Sumbar, Banjir Lahar Gunung Marapi, 37 Orang Tewas terbaru hari ini 2024-05-13 15:15:27 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Risma Bakal Petakan Jalur Lahar Dingin Gunung Marapi SumbarMenteri Risma bakal menganalisa jalur lahar dingin Gunung Marapi Sumbar, dengan meniru konsep peta lahar dingin Gunung Merapi Yogyakarta.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »