GTPP Babel: Rapid Test Rp150 Ribu Terjangkau Masyarakat

  • 📰 mediaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 57 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 26%
  • Publisher: 92%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

GTPP Babel berpendapat bahwa biaya melakukan pemeriksaan rapid rest Rp150 Ribu terjangkau bagi asyarakat. Sebelumnya biaya rapid test Rp350 ribu, kini menjadi Rp150 ribu

Ketua Sekretariat Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Provinsi Bangka Belitung Mikron Antariksa menyambut baik dengan ditetapkannya tarif resmi rapid test sebesar Rp150 ribu.

"Memang harga sebelumnya Rp350 ribu untuk sekali rapid test. Ini berat sekali dan mahal. Harganya sama dengan harga tiket kapal laut. Nah, dengan harga baru ini, saya rasa masyarakat terjangkau," kata Mikron, Rabu . Oleh karena itu, ia berharap adanya tarif baru ini, bisa membantu meringankan beban masyarakat khususnya Babel yang ingin keluar daerah."Dengan harga rapid test baru ini, saya rasa masyarakat yang ingin bepergian keluar daerah merasa terbantu. Karena untuk keluar daerah harus ada surat bebas covid-19 hasil rapid test nonreaktif," sambung Mikron. Dengan ditetapkannya biaya rapid test baru yang lebih terjangkau, Mikron berharap masyarakat tidak memalsukan surat bebas covid-19.

"Kemarin itu ada enam warga Sumsel yang ditangkap lantaran menggunakan hasil rapid test palsu. Nah, dengan harga saat ini, kita harap itu tidak terjadi lagi," tandasnya. Lukman, warga Pangkalpinang berpendapat harga Rp150 ribu untuk rapid test antibodi ini tidak terlalu memberatkan masyarakat. "Saya rasa, harga ini tidak memberatkan, sehingga kami merasa terbantu," kata Lukman.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 2. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Vaksin COVID-19 buatan RI diproduksi pertengahan 2021, sebut GTPPAnggota Tim Komunikasi Publik Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) COVID-19 pusat dr Reisa Broto Asmoro mengatakan vaksin COVID-19 buatan Republik ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

GTPP Covid-19 Bali telah Lakukan 161 Ribu Tes CepatRapid test dilaksanakan khususnya menyasar klaster-klaster penyebaran Covid-19 seperti pasar tradisional, desa dan banjar.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Menkop UKM RI Lirik Potensi Babel untuk Tingkatkan Ekonomi |Republika OnlineMenkop UKM menilai UMKM Babel berpotensi lahirkan produk ekspor
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Menteri Koperasi dan UKM Harap Pelaku UMKM Dapat Topang Perekonomian BabelMenteri Koperasi dan UKM Teten Masduki juga mengapresiasi Gubernur Kepulauan Babel, Erzaldi Rosman karena mendorong pelaku UMKM untuk tetap semangat.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Menteri Koperasi UKM Apresiasi Upaya Gubernur Babel Dorong UMKMMenurut Menteri Teten Masduki, Bangka Belitung yang begitu melimpah akan hasil pengolahan perikanan dan kelautan sudah saatnya dikuasai para pelaku UMKM.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Menteri Koperasi UKM Apresiasi Upaya Gubernur Babel Dorong UMKMMenurut Menteri Teten Masduki, Bangka Belitung yang begitu melimpah akan hasil pengolahan perikanan dan kelautan sudah saatnya dikuasai para pelaku UMKM.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »