Google mulai perketat iklan terkait pemilu Amerika Serikat

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 30 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 15%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Google mulai perketat iklan terkait pemilu Amerika Serikat.

Tech Transparency Project melaporkan hampir sepertiga dari lebih 600 iklan yang ditemukan di Google Search membawa pengguna ke situs-situs yang meminta bayaran untuk mengambil data pribadi, memasang ekstensi berbahaya di peramban atau memberikan iklan menyesatkan lainnya,

Google menyatakan mereka belum mengetahui bagaimana iklan tersebut bisa lolos karena mereka meninjau secara otomatis maupun manual. "Kami memiliki kebijakan yang ketat untuk melindungi pengguna dari informasi palsu tentang prosedur pemungutan suara dan jika menemukan iklan yang melanggar kebijakan kami serta berbahaya untuk pengguna, kami menghapus dan memblokir pengiklan untuk memasang iklan serupa," kata Google.

Para penyelenggara platform media sosial diminta untuk mengatasi misinformasi menjelang Pemilu Presiden di Amerika Serikat pada November mendatang.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Google Hapus Iklan Menyesatkan Terkait PemiluGoogle mengatakan telah menghapus iklan menyesatkan yang membebankan pengguna biaya besar untuk mencari informasi terkait pemilu.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Google Uji Coba Fitur Penangkal Telepon SampahGoogle sedang menguji coba fitur bernama 'Verified Call' atau panggilan terverifikasi, sehingga pengguna ponsel terhindar dari telepon sampah (spam).
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Bahaya, Jangan Download 47 Game Ini dari Google Play StoreDari 47 game yang terindikasi membawa adware, beberapa di antaranya dilaporkan masih tersedia dan masih dapat diunduh di Google Play Store.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Google Meet Hadirkan Fitur Baru untuk Saingi Zoom dan Microsoft TeamsTak ingin ketinggalan dari Zoom dan Microsoft Teams, Google Meet akan kedatangan sejumlah fitur baru.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

6 Tips agar Pencarian di Google Jitu dan Hasilnya Sesuai yang DicariTahukah Anda, ada sejumlah trik yang bisa dipraktikkan agar hasil pencarian sesuai yang kita inginkan. Simak 6 tips ini!
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Cara Membuat Google Form untuk Berbagai Keperluan KuesionerGoogle Form umumnya digunakan untuk membuat kuesioner dan pendataan, membuat formulir penelitian, hingga formulir registrasi. Berikut cara membuat Google Form.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »