Goodyear Pamer Ban 90 Persen Daur Ulang di CES 2023, Segera Mengaspal - JawaPos.com

  • 📰 jawapos
  • ⏱ Reading Time:
  • 54 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 25%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Goodyear Pamer Ban 90 Persen Daur Ulang di CES 2023, Segera Mengaspal

JawaPos.com – Ajang Consumer Electronics Show 2023 di Las Vegas tidak hanya menjadi tempat merek-merek teknologi untuk memamerkan inovasinya.

Goodyear melaporkan bahwa campuran 90 persen telah menjalani rangkaian tes dan lulus pengujian standard DoT, membuatnya disetujui untuk digunakan di jalan raya. Meski begitu, perusahaan masih bekerja dengan mitra rantai pasokannya untuk mengamankan bahan prekursor yang cukup untuk memproduksinya pada skala komersial.

Kemudian berdasarkan riset yang terus dilakukan, ban baru bikinam Goodyear ini juga diklaim menawarkan jarak tempuh bahan bakar yang lebih baik dan rentang EV yang lebih lama. Bahan-bahan baru tersebut mencakup empat jenis karbon hitam yang diproduksi dari sumber organik dan anorganik, minyak kedelai dan silika sekam padi, poliester pasca-konsumen, dan resin tar pinus yang dapat diperbarui secara alami.

Baca juga:Hati Sedih Setelah Liburan Usai, Kenali Sindrom Post-Holiday BluesDia melanjutkan, selama setahun terakhir, pihaknya juga telah meneliti teknologi baru, mengidentifikasi peluang untuk kolaborasi lebih lanjut untuk meningkatkan kandungan bahan ramah lingkungan yang digunakan dalam ban sebesar 20 poin persentase.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 35. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Pajak Orang Kaya Naik, Sri Mulyani: Biar Adil! |Republika OnlinePajak penghasilan Rp 5 miliar per tahun naik jadi 35 persen dari 30 persen.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Tahun Baru, Sana Saeed 'Anjali Cilik' Pamer Tunangan2023 dibuka dengan indah untuk Sana Saeed, pemeran Anjali di Kuch Kuch Hota Hai. Ia mengumumkan pertunangannya dengan Csaba Wagner di media sosialnya.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Foto : Pamer Badan Atletis, Simak Deretan Hasil Pemotretan Terbaru Jefri Nichol | merdeka.comAktor muda Jefri Nichol kembali menghebohkan publik dengan behind the scene pemotretan terbarunya. Dalam balutan busana motif penuh, pemeran utama film Dear Nathan ini terlihat memamerkan perutnya yang six pack. Gayanya yang eksentrik juga berhasil menyedot perhatian publik media sosial. Berikut deretan lengkapnya.,Jatim,Tren,yogyakarta,jefri nichol,Transformasi Selebriti
Sumber: merdekadotcom - 🏆 36. / 51 Baca lebih lajut »

Robert Pattinson dan Suki Waterhouse Pamer Kemesraan di Pesta Tahun BaruRobert Pattinson dan Suki Waterhouse kabarnya saling berdekatan sepanjang Malam Tahun Baru kemarin. Mereka mengadakan pesta perayaan Tahun Baru di Moxy Hotel di New York.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

Korea Utara Rayakan Tahun Baru dengan Pamer Peluncur Roket Raksasa TerbaruPemimpin Korea Utara Kim Jong Un memamerkan sejumlah peluncur roket super besar saat upacara rapat pleno Partai Buruh
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Jelang CES 2023, Samsung Pamer Teknologi Memasak Dibekali AI - JawaPos.comMenjelang CES 2023, Samsung Electronics memperkenalkan jajaran Bespoke Home yang bisa dikustomisasi.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »