Gibran dan Bobby Daftar Pilkada, Akbar Tandjung: Demokrasi Beri Peluang pada Siapa Saja

  • 📰 kompascom
  • ⏱ Reading Time:
  • 31 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 16%
  • Publisher: 68%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Akbar Tandjung pun tak setuju jika majunya Gibran dan Bobby di Pilkada 2020 sebagai bagian dari 'dinasti politik'.

"Kehidupan politik kita memang cukup dinamis dan sistem demokrasi yang kita bangun memberikan peluang kepada siapa saja yang merasa terpanggil untuk masuk ke dunia politik, terutama berkontestasi dalam posisi-posisi kepemimpinan," kata Akbar di DPR, Senayan, Jakarta, Selasa .Seperti diketahui, Gibran merupakan putra sulung Presiden Joko widodo. Sementara itu, Bobby menantu Jokowi. Menurut Akbar, mereka juga berhak dan layak diberikan kesempatan.

"Saya melihat Pak Jokowi juga kalau anaknya berminat dalam kegiatan politik ya kenapa tidak, tentu beliau juga memberikan kesempatan kepada anak-anaknya," tuturnya.Ia pun tak setuju jika majunya Gibran dan Bobby di Pilkada 2020 sebagai bagian dari 'dinasti politik'. "Enggak . Sekarang ini kan juga kita menyaksikan bahwa dinamika dalam kehidupan politik juga nampak betul dan ternyata juga cukup banyak orang yang punya keinginan untuk ikut aktif juga dalam kegiatan politik, termasuk dalam kaitan dengan soal-soal pemilihan dalam kepemimpinan daerah," ujar Akbar.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Ga ada nama lainnya pak..

Ratu atut itu orang golkar juga tapi disebut dinasti

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 9. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Akbar: Jokowi tak akan Gunakan Jabatan untuk Gibran-Bobby'Saya kira Jokowi tidak serendah itu menggunakan posisinya untuk anaknya terpilih.' Anda yakin? apa yg tidak bisa dilakukan ? Suara PDIP disolo terbelah
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Akbar Tandjung Yakin Jokowi Tak Pakai Kekuasaan untuk Menangkan Gibran dan BobbyAkbar Tandjung meyakini Presiden Jokowi tidak akan menggunakan kekuasaannya untuk memenangkan Gibran Rakabuming Raka dan Bobby Nasution. Haha... boneka mana punya kuasa. Yakin? Yg udah udah gimana?
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Perjalanan Gibran Menuju Pilkada Solo: Ogah Masuk Politik, Ketemu Megawati hingga Tunggu Hak Prerogatif PDI-PGibran saat ini tengah menanti pengumuman rekomendasi usai menjalani fit and proper tes di Kantor DPD PDI-P. Berikut rangkuman perjalanan politiknya. China_is_terrorist DesaSurga SetorFoto klo sy MSP, tntunya tdk skn berikan rekomendasi utk GR, krn; 1. GR blm ada pngalaman politik & manage birokrasi (hal ini pun yg digunakan pendukung JKW ke PS saat pilres). 2. Berpotensi merusak tatanan kaderisasi & kepercayaan kader yg sdh lama mengabdi di PDIP.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Didukung Jokowi Maju Pilkada, Gibran: Bapak Tak Perlu Turun TanganGibran Rakabuming Raka menegaskan tidak memerlukan bantuan bapaknya, Presiden Jokowi, untuk maju dalam Pilkada Solo 2020. Begini katanya: GibranRakabumingRaka EHEM okay Cukup turun suara aja Tidak butuh bantuan tapi 80% rakyat indonesia juga tau ente anak jokowi tuh gimana yak.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Politisi PDI-P: Masak Jokowi Mau Merusak Namanya Sendiri gara-gara Gibran dan Bobby?'Jadi, saudara-saudara harus tahu juga, tidak mau dia pertaruhkan reputasinya gara-gara memaksakan Gibran Bobby. Tidak mungkin,' tegas Maruarar. Masalahnya di Anak dan menantu yg gak tahu diri Bomat... Males jadinya, pdhl gw pndukung pk jkw 100%.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »