Gibran akan Dirikan Posko Pemenangan

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 46 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Gibran ikut penjaringan calon wali kota Solo melalui pengurus DPD PDIP Jawa Tengah.

REPUBLIKA.CO.ID, SOLO -- Putra Presiden Joko Widodo, Gibran Rakabuming Raka, mengaku akan mendirikan posko pemenangan secara resmi. Rencananya, posko pemenangannya di Solo akan diresmikan bulan Januari atau Februari tahun depan.

Gibran tak mengaku terganggu dengan tudingan politik dinasti karena ia putra Presiden Jokowi. Menurut dia, ia hanya mengikuti kontestasi, yang bisa jadi menang atau kalah. Majunya Gibran melalui DPD PDIP Jateng karena peluangnya mendaftarkan diri melalui penjaringan DPC PDIP Kota Solo sudah tertutup. DPC PDIP Solo sendiri sudah memiliki pasangan calon yang diusulkan kepada DPP PDIP. Hal inilah yang membuat lembaga survei Median menemukan adanya perpecahan suara PDIP di Kota Solo.

Terkait kemungkinan Gibran yang akan dipasangkan dengan wakil wali kota Solo Achmad Purmomo, ia mengatakan bahwa hal tersebut tergantung pada keputusan Megawati. Menurut dia, jika Megawati sudah mengambil keputusan, maka dipastikan ketebelahan di internal tidak akan ada."Enggak, one hundred percent nggak akan. Kalau yang perintah Pacul bisa pecah, kalau yang perintah ketua umum enggak," katanya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

Seharusny gibran itu menunjuk patuh pada mekanisme mulai dari DPC bukan DPD, jangan mentang anak presiden boleh nabrak mekanisme padahal DPC udah punya calon sebelum gibran

kalo cucuku sudah besar kujadikan CAMAT

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Sabtu, Gibran Ikuti Tes Wawancara Bakal Calon Wali Kota di DPD PDI-P JatengGibran sudah membuat visi dan misi yang nantinya akan dipaparkan di hadapan panitia penjaringan di DPD PDI-P Jateng.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Survei Median: Gibran Bisa Terjegal Isu Dinasti PolitikGibran Rakabuming dinilai perlu memperkuat persepsi publik untuk mendongkrak elektabilitas di Solo dengan tidak sekadar mengandalkan status anak Presiden Jokowi Wes2 nemen gibran iki Kalo dibikin calon tunggal yo auto menang Tutup gorong gorong....yg sebelumnya aja ada yg suka masuk gorong gorong, orangnya nyusahin
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Hasil Survei Terhadap Gibran dan Pemilih PDIP yang TerbelahResponden survei Median menilai Gibran masih terlalu muda untuk memimpin Solo. Kader PDIP yg tidak puas akan membentuk PDIP-P
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Survei Median: Elektabilitas Gibran Masih Kalah dari PejawatElektabilitas Gibran masih kalah dari pejawat yakni Achmad Purnomo pasti MENAAANG....... dicari aksi sensasi.. misalnya cebur ke got..? Blm nyoba nyebur got sih🤭🤭
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Bawaslu Surakarta Tak Bisa Tindak Kakak Kandung Iriana Jokowi yang Ikut Lepas Pemberangkatan GibranBawaslu Surakarta mengaku belum dapat mengambil tindakan. Karena tahapan Pilkada Solo 2020 belum dimulai. hmmmm...kalau dari pihk lain gimana ya
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Survei: Gibran Kalah Populer dari Achmad Purnomo di SoloSelain nama Gibran Rakabuming dan Achmad Purnomo, Survei Median juga memunculkan nama Paundrakarna Sukmaputra sebagai tokoh yang menjadi perhatian di Solo. Who is gibran? Wk Orang' yg mencalonkan tidak dpt berpikir dengan jernih hanya mengikuti nafsu kekuasaan dan kekuasaan dan yg mau juga merasa diatas surga kekuasaan..... Ya ALLOH Jadikan ahmad purnomo wali kota solo 2020..2025
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »