Geramnya Bos Pengusaha-Minta Jokowi Larang Cuti Bersama, Buruh Setuju?

  • 📰 cnbcindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 47 sec. here
  • 10 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 50%
  • Publisher: 74%

Cuti Bersama Berita

Libur,Ekspor,Macet

Pengusaha geram akibat kemacetan di pelabuhan, yang terjadi usai libur panjang.

Foto: Antrean truk kontainer di Pelabuhan Tanjung Priok , Jakarta, Rabu . - Pengusaha meminta Presiden Joko Widodo untuk turun tangan menghapus kebijakan cuti bersama atau menghapus libur untuk bidang usaha tertentu. Sebab, kegiatan ekonomi di bidang usaha tersebut memiliki efek domino yang bisa mengganggu kegiatan usaha lainnya.

Karena itu, lanjutnya, perlu ada peraturan dari pemerintah agar tak ada libur bagi kegiatan usaha terkait pelayanan publik. Regulasi dimaksud, imbuh dia, cukup berupa Keputusan Presiden "Di Tanjung Priok itu ada yang namanya closing time kapal. Jadi, kapal untuk ke luar negeri itu window-nya, dibukanya, hanya 5 hari. Artinya, 120 jam. Jadi, begitu dibuka, semua truk kontainer masuk ke kawasan dermaga Tanjung Priok itu ada waktu selama 120 jam. Nah, yang tadinya 5 hari, kemudian libur panjang, jadinya tersisa 2 hari. Kalau 2 hari kali 24 jam berarti hanya 48 jam. Bayangkan, space 1 kapal itu 2.500-5.000 TeUS, berarti ada sekitar 5.000 truk yang harus masuk.

"Jadi, masalah libur panjang ke sektor logistik ini merugikan. Sebaiknya pemerintah kaji lagi. Kalau pegawai pemerintah mau diliburkan cuti bersama, silahkan. Diatur saja. Tapi kalau ke logistik ini merugikan. Ini memang momok," tambahnya.

Libur Ekspor Macet Pelabuhan Tanjung Priok Truk Buruh Jokowi

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 7. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Bos-Bos Pengusaha Minta Jokowi Larang Libur-Cuti Bersama, Ini SebabnyaImbas kemacetan horor truk-truk kontainer di Jl. Raya Yos Sudarso-Sulawesi dan Jampea Tanjung Priok, pengusaha minta Jokowi turun tangan.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Geramnya Bobby Nasution soal Pedagang Martabak Dipolisikan Anggota Dishub, Minta Laporan DicabutBobby Nasution tampak geram lihat Kadishub Kota Medan, Iswar belum ada memberikan laporan terkait dugaan minta martabak gratis yang viral di media sosial dan jadi sorotan
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »

KPK Jebloskan 2 eks Bos PTPN dan Pengusaha ke Sel TahananJPNN.com : Berdasarkan hasil perhitungan kerugian keuangan negara dari BPKP akibat pengadaan dimaksud senilai Rp 30,2 miliar.
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Pabrik 'Raksasa' di Jabar Tutup Berjamaah, Bos Pengusaha Sorot IniApa sih biang keladi banyak pabrik 'raksasa' di Jawa Barat tutup? Ketum Apindo Shinta Widjaja Kamdani buka suara.
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Bos Pengusaha Ungkap Biang Kerok Pabrik Sepatu Bata TutupBegini analisa penyebab ditutupnya pabrik sepatu Bata di daerah Purwakarta
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Bos Pengusaha Ungkap Biang Keladi di Balik Tutupnya Pabrik Sepatu BataKetua Umum Apindo Shinta Widjaja Kamdani buka-bukaan soal tutupnya pabrik sepatu bata di Purwakarta
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »