Gempa Pangandaran Terasa hingga Kuningan, BPBD: Tak Ada Kerusakan

  • 📰 detikcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 49 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 23%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Gempa magnitudo 5,9 mengguncang Kabupaten Pangandaran. Getaran gempa dirasakan hingga Kabupaten Kuningan yang berjarak 121 kilometer.

Gempa magnitudo 5,9 mengguncang Kabupaten Pangandaran, Jawa Barat Minggu pagi sekitar pukul 07.56 WIB. Getaran gempa dirasakan hingga Kabupaten Kuningan yang berjarak 121 kilometer.

"Iya tadi terasa sekali getaran gempa barusan. Awalnya saya kira saya sedang pusing tapi setelah melihat air galon dan kolam juga ikut bergoyang," kata Dany salah seorang warga Pasapen Kuningan kepadaHal yang sama juga dirasakan Iwan warga Kelurahan Awirarangan. Ia mengaku sangat merasakan getaran akibat gempa di Kabupaten Pangandaran itu."Iya kang, tadi ada gempa ya? Lampu kamar juga bergerak-gerak tadi. Mudah-mudahan tidak ada bencana," ucapnya.

Sementara itu Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Kuningan Indra Bayu mengatakan getaran gempa Pangandaran terasa di sejumlah titik di Kabupaten Kuningan. "Di beberapa wilayah . Terutama wilayah Kuningan selatan terlaporkan ada terasa beberapa getaran," ungkap Indra saat dihubungi. Indra juga memastikan tidak ada dampak kerusakan dari gempa yang terjadi itu."Menurut pantauan dari Pusdalops tidak ada dampak di wilayah Kabupaten Kuningan sampai saat ini," ujarnya.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.

ko aku ga ngerasa ya🤔

Cara Simpan Gambar dan Video IG, FB, twitter. Tanpa Perlu Login. Hanya copy link dan paste. Install Aplikasinya di playstore

Lg PW serasa d ayun2 sambil goyang2 pas sadar gempa langsung lompat keluar..panik

Dikira kurang darah, padahal.gempa

Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 29. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

GEMPA HARI INI: Pangandaran Diguncang Gempa 5,9 SR, Tidak Berpotensi Tsunami - Tribunnews.comGempa cukup besar mengguncang wilayah Kabupaten Pangandaran, Jawa Barat pada Minggu (25/10/2020) pukul 07.56 WIB pagi hari ini.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

BREAKING NEWS Gempa 5,9 M Guncang Pangandaran Pagi Ini, Getaran Dirasakan hingga Solo - Tribunnews.comGempa dengan magnitude 5,9 guncang Kabupaten Pangandaran, Provinsi Jawa Barat, Minggu (25/10/2020) pagi ini. Innalilahi wa Inna ilaihi Raji'un.
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Gempa M 5,9 Guncang Pangandaran, Tidak Berpotensi Tsunami'Gempa mag 5,9 di kedalaman 10 km, tidak berpotensi tsunami,' tulis BMKG melalui akun Twitter resmi infoBMKG. infoBMKG Waspada gempa bumi megatrust.. cepet kabooorrr 🤔
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Guncangan gempa di Pangandaran dirasakan hingga YogyakartaGuncangan gempa bumi berkekuatan 5,9 yang terjadi di Pangandaran Jawa Barat pada Minggu (25/10) pagi, dirasakan ke sejumlah wilayah hingga ke DI ... infomitigasi Waduuhhh..jauh jg y getarannya kl bisa smp Yogya..Ckckck
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Gempa Pangandaran guncang wilayah Priangan TimurGempa bumi yang berpusat di laut Pangandaran mengguncang daerah lain yang cukup dirasakan kuat oleh sejumlah warga di Kabupaten Pangandaran, Garut, ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Gempa Dirasakan hingga Bandung, Pengunjung Pantai Pangandaran Tetap RamaiPagi ini Kabupaten Pangandaran diguncang gempa bumi tektonik 5,9 SR. Menurut BMKG, dengan memperhatikan lokasi episenter...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »