Gempa M 5,7 Guncang Maluku, Terasa hingga Sorong

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 56 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 26%
  • Publisher: 83%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Pusat gempa berada di 62 km barat daya Kecamatan Bula, Kabupaten Seram Bagian Timur, Maluku.

Liputan6.com, Jakarta - Gempa bumi mengguncang wilayah Kabupaten Seram Bagian Timur, Provinsi Maluku, Rabu malam. Gempa berkekuatan magnitudo 5,7 itu terjadi pada pukul 21:29:48 WIB.

BMKG memastikan, gempa bumi dengan kedalaman 85 km itu tidak berpotensi tsunami. Namun masyarakat diimbau tetap mewaspadai potensi terjadinya gempa susulan. 2 dari 2 halamanAntisipasi Gempa BumiIni yang harus dilakukan sebelum, sesaat, dan sesudah gempa bumi.- Pastikan bahwa struktur dan letak rumah Anda dapat terhindar dari bahaya yang disebabkan oleh gempa, seperti longsor atau likuefaksi. Evaluasi dan renovasi ulang struktur bangunan Anda agar terhindar dari bahaya gempa bumi.

- Atur benda yang berat sedapat mungkin berada pada bagian bawah. Cek kestabilan benda yang tergantung yang dapat jatuh pada saat gempabumi terjadi- Selalu mematikan air, gas dan listrik apabila tidak sedang digunakan. - Jika Anda sedang mengendarai mobil: keluar, turun dan menjauh dari mobil hindari jika terjadi pergeseran atau kebakaran.- Jika Anda tinggal di daerah pegunungan: apabila terjadi gempabumi hindari daerah yang mungkin terjadi longsoran.- Jika Anda berada di dalam bangunan, keluar dari bangunan tersebut dengan tertib. Jangan menggunakan tangga berjalan atau lift, gunakan tangga biasa.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Gempa Magnitudo 5,3 Guncang Wilayah Barat Afghanistan, 26 TewasSedikitnya 26 orang dilaporkan tewas setelah gempa bumi melanda Afghanistan barat pada Senin (17.1.2022). Gempa itu berkekuatan Magnitudo 5,3, menurut Survei Geologi...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Gempa M 4,5 Guncang Bima NTBGempa bumi magnitudo (M) 4,5 mengguncang Bima, Nusa Tenggara Barat (NTB). Pusat gempa di laut.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Gempa Magnitudo 5,0 Guncang Melonguane Sulawesi UtaraGempa dengan magnitudo 5,0 mengguncang barat laut Melonguane, Sulawesi Utara pada Selasa, 18 Januari 2022, pukul 10:20:40 WIB. TempoTekno
Sumber: tempodotco - 🏆 12. / 63 Baca lebih lajut »

Gempa Getarkan Tobelo Maluku Utara Hari Ini Rabu 19 Januari 2022BMKG mengungkap lokasi gempa terletak pada koordinat titik 1,47 Lintang Utara (LU) dan 127,9 Bujur Timur (BT). Atau tepatnya di 30 km barat daya Tobelo.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Maluku diguncang gempa berkekuatan M 5,7Gempa berkekuatan magnitudo (M) 5,7 mengguncang wilayah Maluku pada Rabu sekitar pukul 21.29 WIB, menurut informasi Badan Meteorologi, Klimatologi dan ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Diguncang Gempa 5,3 M, Afghanistan Babak Belur, 26 Orang MeninggalGempa berkekuatan 5,3 magnitudo telah memporak-porandakan Afghanistan bagian barat, dengan sedikitnya 26 orang meninggal dunia. Laporan dari AFP menyebut, gempa
Sumber: rmol_id - 🏆 21. / 63 Baca lebih lajut »