Gelar Aksi Simpatik, 5 Organisasi Profesi Tolak RUU Kesehatan

  • 📰 KompasTV
  • ⏱ Reading Time:
  • 39 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Lima Organisasi Profesi di Gorontalo Menolak Rancangan Undang-Undang Kesehatan Omnibus Law

KOTA GORONTALO, KOMPAS.TV - Sejumlah Dokter dan Tenaga Kesehatan di Puskesmas Kota Tengah Kota Gorontalo menggelar aksi simpatik dengan membagikan bunga kepada warga yang datang di Puskesmas pada Senin pagi.

Selain bunga, petugas kesehatan juga membagikan selebaran kertas yang berisi protes rancangan undang-undang Omnibus Law. Koordinator aksi Budianto Kaharu bilang aksi protes rancangan undang-undang Kesehatan Omnibus Law dilakukan di 7 rumah sakit dan 10 Puskesmas yang tersebar di Kota Gorontalo.Dalam RUU kesehatan Omnibus Law ada 3 aturan yang diprotes salah satunya menghilangkan anggaran kesehatan.

Menurut Budianto penghilangan anggaran kesehatan akan berpotensi menurunkan kualitas pelayanan kesehatan. Protes penolakan RUU Kesehatan Omnibus Law dilakukan oleh lima organisasi profesi di Gorontalo mulai dari Ikatan Dokter Indonesia, Persatuan Perawat Nasional Indonesia, Ikatan Apoteker Indonesia, Ikatan Bidan Indonesia, dan Persatuan Dokter Gigi Indonesia.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 22. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Hari ini, 5 Organisasi Profesi Kesehatan Gelar Aksi Tolak RUU KesehatanAliansi Selamatkan Kesehatan Bangsa (Aset Bangsa) gelar aksi damai menolak pembahasan Omnibus Law Rancangan Undang-undang (RUU) Kesehatan.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Tolak RUU Kesehatan, 5 Organisasi Profesi di Klaten Gelar Aksi dan Doa BersamaPengurus lima organisasi profesi kesehatan di Klaten berkumpul untuk mengadakan aksi damai dan doa bersama tolak sejumlah pasal dalam RUU Kesehatan yang dinilai merugikan mereka.
Sumber: soloposdotcom - 🏆 33. / 51 Baca lebih lajut »

Hari Ini, 5 Organisasi Profesi Beraksi Damai Menentang Omnibuslaw RUU KesehatanSebanyak 5 organisasi profesi kesehatan menggelar aksi damai meminta pemerintah menghentikan pembahasan RUU Kesehatan hari ini.
Sumber: soloposdotcom - 🏆 33. / 51 Baca lebih lajut »

Mendagri Minta Pemda Pastikan Layanan Faskes Terpenuhi Selama Aksi Tolak RUU KesehatanMenteri Dalam Negeri Tito Karnavian meminta para kepala daerah untuk mengambil sejumlah langkah seiring rencana aksi damai 5 organisasi profesi kesehatan menolak pembahasan RUU (Omnibus) Kesehatan, Senin (8/5/2023). Nasional RUUKesehatan
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Aksi Damai 5 Organisasi Profesi, RUU Kesehatan Disebut Berpotensi Lemahkan Perlindungan NakesSalah satunya, Ketua Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) Harif Fadillah menyoroti RUU Kesehatan. Simak selengkapnya...
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Ribuan Nakes Aksi Damai di Monas Tolak RUU KesehatanAda lima organisasi profesi kesehatan yang mengikuti unjuk rasa termasuk Ikatan Dokter Indonesia.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »