Gantikan Gibran, Kaesang Diprediksi Maju Pilkada Solo 2024 Lewat PDIP

  • 📰 soloposdotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 43 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 20%
  • Publisher: 51%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Kaesang Pangarep diprediksi akan maju sebagai calon Wali Kota (Cawali) Solo di Pilkada 2024 melalui PDIP.

Solopos.com, SOLO—

Partai politik yang akan dipilih sebagai kendaraan Kaesang maju di ajang pesta demokrasi lima tahunan itu PDIP. Hal ini merujuk kiprah politik sang ayah, Presiden Joko Widodo , dan sang kakak, Gibran, yang sudah lebih dulu masuk PDIP.Apalagi Kaesang berasal dari Kota Solo yang notabene merupakan kandang banteng, atau basis kuat PDIP.

Menilik kepada rekam jejak atau karier politik Teguh selama ini, menurut Abdul Hakim, Teguh Prakosa berpotensi diusung PDIP sebagai calon Wali Kota Solo. Seperti diketahui, Teguh Prakosa pernah menjadi Ketua DPRD Solo dan telah matang di politik. Abdul Hakim menilai kehadiran Kaesang di PDIP Solo berpotensi menjadi masalah atau pesaing berat bagi Teguh Prakosa. Tapi dia menilai masih ada kemungkinan Kaesang tidak lewat PDIP. Utamanya bila hubungan Jokowi dan PDIP tidak baik-baik saja.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 33. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Di Depan Jokowi dan Gibran, Kaesang Ungkap Keinginan Terjun ke Politik | merdeka.comNamun Gibran belum tahu apakah Kaesang akan mulai terjun pada Pemilihan Daerah (Pilkada) Serentak 2024.
Sumber: merdekadotcom - 🏆 36. / 51 Baca lebih lajut »

Kaesang Tertarik Maju Pilkada, Mau Gantikan Gibran di Solo?Gibran mengungkap Kaesang berniat maju kepala daerah. Gibran mengaku tak takut kesaing karena dia yakin akan berada di tingkat lebih atas dari Kaesang. Gua gulung kota Solo .kalau Gibran kalah di pilkada tsb.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Anggaran Pilkada Sragen 2024 Belum Pasti, KPU Asumsikan Ada 5 PaslonKPU Sragen mengusulkan dua opsi anggaran Pilkada 2024 kepada Pemkab. KPU berasumsi Pilkada Sragen 2024 akan diikuti 4-5 pasangan calon.
Sumber: soloposdotcom - 🏆 33. / 51 Baca lebih lajut »

Gibran Bicara Soal Pilkada 2024, Begini KatanyaIni pernyataan Gibran Rakabuming Raka soal pemilihan gubernur pada Pilkada Jawa Tengah 2024.
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Gibran Undang Prabowo Makan Malam di Rumah Dinas, Bahas Pilkada 2024?Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto mengaku terkesan dengan kepemimpinan Gibran mengembangkan Kota Solo. Sebegini dia...? 😀😀😀
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Ade Rezki Bicara Peluang Gerindra Mendukung Gibran di Pilkada 2024, Jateng atau DKI?Juru bicara DPP Partai Gerindra Ade Rezki Pratama bicara peluang partai pimpinan Prabowo Subianto mendukung Gibran Rakabuming maju di Pilkada 2024.
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »