Ganjar Nilai Amicus Curiae Megawati Dorong Keadilan dalam Putusan MK

  • 📰 liputan6dotcom
  • ⏱ Reading Time:
  • 27 sec. here
  • 8 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 35%
  • Publisher: 83%

Amicus Curiae Berita

Megawati,Megawati Soekarnoputri,Ganjar Pranowo

Ganjar berpendapat bahwa kondisi MK selama ini sering mendapatkan cacian dan makian, serta memiliki reputasi yang kurang baik dengan putusan-putusan yang dikeluarkan.

Calon presiden nomor urut 3, Ganjar Pranowo , menilai bahwa pengajuan amicus curiae atau sahabat pengadilan oleh Presiden Kelima RI, Megawati Soekarnoputri, akan mendorong Mahkamah Konstitusi untuk memutuskan perkara Perselisihan Hasil Pemilihan Umum Pilpres 2024 dengan lebih adil.

'Saya kira ini momentum yang luar biasa bagi MK untuk tidak membuat April Mop, tetapi memperingati apa yang pernah dilakukan oleh seorang Kartini, habis gelap terbitlah terang,' kata Ganjar di Jakarta, Selasa 16 April 2024, seperti dikutip dari Antara. Mantan Gubernur Jateng ini juga menyadari bahwa amicus curiae tidak akan mempengaruhi putusan yang akan diambil oleh MK, karena hal tersebut merupakan kewenangan MK. Namun, Ia menilai tulisan Megawati dapat mendorong MK untuk mengambil putusan dengan seadil-adilnya.

Megawati Megawati Soekarnoputri Ganjar Pranowo Ganjar Amicus Curiae Megawati MK

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 4. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Ganjar nilai amicus curiae dorong MK putuskan perkara dengan adilCalon presiden nomor urut 3 Ganjar Pranowo menilai pengajuan amicus curiae atau sahabat pengadilan oleh Presiden Kelima RI Megawati Soekarnoputri akan ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Istana Ratas Dampak Iran-Israel, Megawati Ajukan jadi Amicus Curiae, Ganjar Temui Mega [TOP 3 NEWS]Berikut tiga berita terpopuler yang terjadi pada hari ini, Selasa (16/4/2024)
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Megawati Ajukan Amicus Curiae, Ganjar: Ini Momentum untuk Kembalikan Marwah MKCapres nomor urut 3 Ganjar Pranowo menilai pengajuan sahabat pengadilan atau amicus curiae Megawati merupakan upaya menjaga kewarasan berdemokrasi di Pemilu.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Ganjar Tegaskan Amicus Curiae dari Megawati Tak Bermaksud Intervensi Putusan MKMenurut Ganjar, masyarakat Indonesia kebanyakan berpendapat yang sama dengan Megawati, yakni berharap MK memutus sengketa seadil-adilnya.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

Ganjar Pranowo Temui Megawati di Teuku Umar, Bahas Lebaran hingga Amicus Curiae MKCalon presiden nomor urut tiga Ganjar Pranowo menyambangi kediaman Ketua Umum (Ketum) PDIP Megawati Soekarnoputri di Teuku Umar, Menteng, Jakarta Pusat.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Megawati Soekarnoputri Ajukan Diri sebagai Amicus Curiae dalam Sidang PHPU PilpresKetua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri mengajukan diri sebagai amicus curiae atau sahabat pengadilan ke Mahkamah Konstitusi MK terkait sidang PHPU Pilpres
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »