Ganjar Ingatkan Warga Cegah Gelombang 3 Covid-19 Akhir Tahun |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 46 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 22%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Antisipasi dengan menggencarkan sosialisasi terkait prokes dimulai dari sekarang.

REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG -- Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo, mengingatkan seluruh elemen masyarakat agar tetap disiplin menerapkan protokol kesehatan. Hal ini sebagai salah satu upaya untuk mencegah terjadinya gelombang ketiga penularan Covid-19 akibat libur panjang akhir tahun.

"Antisipasi dengan menggencarkan sosialisasi terkait prokes harus dimulai dari sekarang agar saat libur panjang nanti, masyarakat tetap bisa beraktivitas dengan aman dan tidak terjadi gelombang ketiga Covid-19," kata dia di Semarang, Rabu . Dia juga telah menginstruksikan para kepala daerah di wilayahnya agar tidak mengendorkan pengawasan terkait dengan penerapan protokol kesehatan."Saya sampaikan kepada kawan-kawan para bupati dan wali kota agar tidak lengah terhadap pengawasan prokes oleh masyarakat, masker yang paling utama, enggak boleh dicopot," ujarnya.

Selain penerapan protokol kesehatan, Pemprov Jateng juga meningkatkan capaian pelaksanaan vaksinasi Covid-19 di semua daerah. Daerah yang cakupan vaksinasi Covid-19 di atas 70 persen, di antaranya Kota Solo, Kota Salatiga, Kota Magelang, Kota Semarang, Kota Tegal, Karanganyar, Klaten, dan Sukoharjo.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Balas Tudingan Loyalis Ganjar, PDIP: Ganjar Menang karena Partai SolidAlbertus Sumbogo membeber sejummlah keberhasilan PDIP Jawa Tengah dalam perhelatan pesta politik, termasuk pemenangan Ganjar Pranowo di Jawa Tengah. Albertus Sumbogo,...
Sumber: SINDOnews - 🏆 40. / 51 Baca lebih lajut »

Ganjar Pranowo Tanggapi Sindiran Bambang Pacul soal Barisan Celeng: Ingatkan Kader untuk Tertib - Tribunnews.comGubernur Jateng Ganjar Pranowo menanggapi sindiran bambang pacul soal barisan celeng. Anggap mengingatkan kader untuk tertib. Ikuti sj jejak Ahok: kekuar dr PDIP agar langsung ditangkap partai lain. Lanjutkan menjadi barisan celeng berjuang.. lanjutkan.. ah...pura pura....
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Sahabat Ganjar Bantu 600 Keluarga Korban Kebakaran di Papua Barat40 orang relawan dari Sahabat Ganjar terjun langsung ke lokasi untuk memberikan trauma healing kepada anak-anak korban kebakaran.
Sumber: Beritasatu - 🏆 26. / 59 Baca lebih lajut »

Pengamat: Jika Prabowo Bersaing dengan Anies dan Ganjar di Pilpres 2024, Posisinya Rawan - Tribunnews.comTak hanya itu, rekam jejak Prabowo yang gagal dua kali dalam Pilpres sebelumnya juga kata Qodari menjadi sebuah tantangan. Trus klu anis dan ganjar tdk dpt partai gmn...brooo
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Sebutan 'Celeng' untuk Pendukung Ganjar Dinilai Bisa Jadi Bumerang bagi PDI-P'Terlalu keras dan berlebihan jika kader-kader PDI-P yang deklarasi Ganjar disebut 'celeng' atau 'babi,' kata Ujang Komarudin pengamat politik dari Universitas Al Azhar Indonesia. | Nasional ' Bukan terlalu keras, tapi ndak pantas Pdip buat kesalahan besar terhadap kadernya. Bisa jd ini perbuatan anak buah puan yg cari muka. Dan bisa berbalik menghancurkan puan. Inilah barangkali aspirasi para kader arus bawah yg mesti ditangkap/ dimaknai sebagai cara pandang berdemokrasi. Terkait sosok yg muncul mensyaratkan keinginan-keinginan yg diharapkan kedepannya sesuai kriteria yg dimiliki. Tetap Semangat menuju Indonesia Maju. 👍🤝💪🇮🇩🙏
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Ganjar Pranowo Bicara soal Sibina Cantik BingitGubernur Ganjar Pranowo menjelaskan beberapa inovasi dan kolaborasi keterbukaan informasi dalam melakukan pelayanan publik termasuk soal Sibina Cantik Bingit. GanjarPranowo
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »