Finlandia Perdebatkan Undang-undang yang Menghalangi Pencari Suaka di Perbatasan dengan Rusia

  • 📰 voaindonesia
  • ⏱ Reading Time:
  • 66 sec. here
  • 10 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 54%
  • Publisher: 63%

Eropa Berita

VOA Headline News,Tentang Pengungsi,Rusia

Parlemen Finlandia tengah memperdebatkan undang-undang yang mengizinkan agen perbatasan memblokir pencari suaka di perbatasan antara Finlandia dan Rusia. Pemerintah sayap kanan Finlandia pada Selasa (21/5) mengusulkan undang-undang darurat, karena Finlandia yakin Rusia bertanggung jawab...

Finlandia Perdebatkan Undang-undang yang Menghalangi Pencari Suaka di Perbatasan dengan Rusia Parlemen Finlandia tengah memperdebatkan undang-undang yang mengizinkan agen perbatasan memblokir pencari suaka di perbatasan antara Finlandia dan Rusia .

Pemerintah sayap kanan Finlandia pada Selasa mengusulkan undang-undang darurat, karena Finlandia yakin Rusia bertanggung jawab mengatur krisis migran yang terjadi di perbatasan sepanjang 1.335 kilometer. Langkah ini sebagai pembalasan ke Finlandia. Pemerintah negara tersebut percaya Bahwa Rusia melakukan itu sebagai balasan karena Finlandia bergabung dengan NATO, yang mendukung Ukraina dalam menghadapi agresi Rusia.

Sejak penutupan perbatasan pada Desember lalu, hanya puluhan migran yang datang dari Rusia, namun Helsinki khawatir jumlah itu akan kembali meningkat.Undang-undang yang diusulkan bertujuan membatasi “penerimaan permohonan perlindungan internasional” di wilayah terbatas di sekitar dan di sepanjang perbatasan Finlandia. Pembatasan itu akan berlaku untuk jangka waktu tertentu dan tidak lebih dari satu bulan.

Berdasarkan undang-undang tersebut, hanya pencari suaka yang memerlukan perlindungan khusus, seperti anak-anak atau penyandang disabilitas, yang diizinkan mencari perlindungan di wilayah terbatas. Penjaga perbatasan akan menentukan kelayakan mereka, berdasarkan kasus per kasus.Partai Tengah, kelompok oposisi terbesar kedua mengatakan, undang-undang itu “mutlak diperlukan.”Undang-undang yang diusulkan itu memerlukan lima per enam dari mayoritas agar bisa disahkan.

VOA Headline News Tentang Pengungsi Rusia Pencari Suaka Finlandia Perbatasan Migran

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 15. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Daftar RUU Buru-buru Disahkan DPR: Kementerian, MK, hingga PenyiaranDPR baru-baru ini mangesahkan sejumlah Rancangan Undang-undang untuk digodok menjadi Undang-undang, berikut daftarnya.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

Biden teken undang-undang larangan impor uranium dari RusiaPresiden AS Joe Biden telah menandatangani undang-undang yang melarang impor uranium Rusia ke Amerika Serikat, demikian pernyataan Gedung Putih pada ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Biden Sahkan Undang-Undang Setop Impor Bahan Bakar Nuklir dari RusiaPresiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden menandatangani larangan pengayaan uranium Rusia menjadi undang-undang pada Senin (13/5/2024).
Sumber: cnbcindonesia - 🏆 7. / 74 Baca lebih lajut »

Cegah Krisis Pasukan, Ukraina Izinkan Napi Mendaftar Jadi Tentara di Medan PerangSerangan Rusia yang tak kunjung mereda, mendorong Otoritas Ukraina untuk meloloskan rancangan undang-undang
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Ukraina Siap Kerahkan Napi untuk Perang Lawan RusiaPresiden Ukraina Volodymyr Zelensky telah menandatangani undang-undang tentang mobilisasi narapidana untuk dapat berperang melawan Rusia.
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Unjuk Rasa Menentang UU ‘Agen Asing’ di Georgia BerlanjutRatusan pengunjuk rasa yang mengenakan masker gas dan kacamata pelindung menutupi jalanan Tbilisi pada hari Selasa (14/5) setelah parlemen Georgia meloloskan undang-undang “pengaruh asing” yang dikritik sebagai salinan undang-undang agen asing Rusia; sebuah undang-undang yang kerap digunakan...
Sumber: voaindonesia - 🏆 15. / 63 Baca lebih lajut »