Filip Nguyen Jadi Satu-Satunya Pemain Naturalisasi di Timnas Vietnam, Bisakah Timnas Indonesia Bobol Gawangnya Lagi?

  • 📰 Bolanet
  • ⏱ Reading Time:
  • 20 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 11%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Vietnam sudah siap tempur meladeni Timnas Indonesia dalam laga Kualifikasi Piala Dunia 2026. Vietnam bakal mencoba menahan gempuran tuan rumah di Jakarta dengan mengandalkan sosok Filip Nguyen.

Vietnam sudah menggelar latihan di Jakarta jelang pertemuan pertama melawan Indonesia. Tampak dalam latihan tersebut salah satunya adalah Filip Nguyen. Dalam sesi yang digelar di Lapangan A Gelora Bung Karno, Jakarta pada Rabu malam tersebut, Filip Nguyen terlihat berlatih dengan dua kiper Vietnam lainnya, Nguyen Dinh Trieu dan Nguyen Van Viet. Filip Nguyen beberapa kali dites oleh pelatih kiper Vietnam.

Filip Nguyen yang menjaga gawang Vietnam sewaktu kalah 0-1 dari Timnas Indonesia di Piala Asia 2023. Namun, ia hanya kebobolan dari tendangan penalti Asnawi Mangkualam. Para penyerang Timnas Indonesia harus lebih gacor ketika melawan Vietnam demi menaklukkan Filip Nguyen, penjaga gawang yang mempunyai postur 192 cm, tinggi ideal untuk kiper. Masalahnya, Timnas Indonesia tengah kering gol.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 20. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Striker Vietnam Akui Lagu Indonesia Raya Bikin Merinding, Waktunya Gemuruh SUGBK Jatuhkan MentalStriker timnas Vietnam, Nguyen Tien Linh, mengakui butuh mental baja untuk bermain di kandang timnas Indonesia.
Sumber: BolaSportcom - 🏆 31. / 51 Baca lebih lajut »

Pelatih Vietnam Marah di Jumpa Pers Gara-gara WartawanPelatih timnas Vietnam Philippe Troussier marah terhadap wartawan Vietnam dalam jumpa pers jelang melawan Timnas Indonesia.
Sumber: CNNIDdaily - 🏆 14. / 63 Baca lebih lajut »

Menguak Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Vietnam, Ternyata Timnas Indonesia Masih di Bawah VietnamDalam dua laga Grup F kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia, Timnas Indonesia akan menghadapi Vietnam.
Sumber: jawapos - 🏆 35. / 51 Baca lebih lajut »

SUGBK Full Pendukung Timnas Indonesia, Timnas Vietnam Tidak Akan GentarPelatih Timnas Vietnam, Philippe Troussier mengaku tidak gentar dengan atmosfer pertandingan Timnas Indonesia vs Vietnam besok.
Sumber: Bolanet - 🏆 20. / 63 Baca lebih lajut »

Usai Slepet Timnas Indonesia Sebut Timnas Belanda, Bek Vietnam Mengundurkan Diri Dari Timnas Berita Usai Slepet Timnas Indonesia Sebut Timnas Belanda, Bek Vietnam Mengundurkan Diri Dari Timnas  terbaru hari ini 2024-03-20 09:15:54 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Timnas Indonesia Vs Vietnam - Rizky Ridho Waspadai Rasa Ingin Balas Dendam Nguyen FCRizky Ridho menilai kekalahan yang dirasakan Vietnam di Piala Asia 2023 membuat Nguyen FC akan bangkit di pertandingan nanti.
Sumber: BolaSportcom - 🏆 31. / 51 Baca lebih lajut »