Facebook akan bayar rekaman suara pengguna

  • 📰 antaranews
  • ⏱ Reading Time:
  • 34 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 17%
  • Publisher: 78%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Langkah ini dilakukan setelah facebook ketahuan mendengarkan dan menyalin rekaman suara.

Setelah menyelesaikan satu set rekaman, pengguna akan mendapatkan 200 poin di aplikasi Viewpoints — point dalam Viewpoints tidak dapat diuangkan hingga setidaknya 1.000 point, yang setara dengan 5 dolar AS dan akan dikirim melalui PayPal.

Namun, Facebook mengatakan pengguna akan ditawarkan kesempatan untuk membuat hingga lima set rekaman, sehingga ada potensi untuk memenuhi 1.000 poin, dan mendapatkan bayaran. Facebook mengatakan rekaman suara yang milik pengguna tersebut tidak akan terhubung ke profil Facebook mereka, dan Facebook tidak membagikan aktivitas Viewpoints di Facebook atau layanan milik Facebook lainnya tanpa izin.

Program “Pronunciations” akan tersedia untuk pengguna AS berusia di atas 18 tahun yang memiliki lebih dari 75 teman di Facebook. Facebook mengatakan akan meluncurkan program tersebut secara perlahan, sehingga tidak akan langsung tersedia untuk semua pengguna.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 6. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Kerusuhan Suporter di Blitar, Polisi Periksa Rekaman CCTVPolisi akan memeriksa rekaman CCTV terkait kerusuhan suporter di Blitar. Apakah ada yg ketauan sedang maling gorengan
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Gisella Anastasia Bantah Gading Marten Ingin Melamar Juria Hartmans Maret 2020Gisella Anastasia angkat suara mengenai isu Gading Marten akan melamar Juria Hartmans pada awal Maret 2020.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Roy Marten Komentari Isu Gading Akan Lamar Juria Hartmans, Katanya...Sebagai ayah Gading Marten, Roy Marten buka suara perihal isu putranya akan melamar Juria Hartmans pada bulan Maret 2020
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »

Google akan Pindahkan Akun Pengguna di Inggris ke Luar UEPemindahan ini didorong oleh langkah Inggris untuk keluar dari Uni Eropa.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Palestina Ancam Gugat Amazon Soal Ongkir Gratis ke IsraelWarga Palestina yang tinggal di kota dan desa sekitar pemukiman ilegal harus bayar. Astaghfirullah, mereka lagi diuji
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »