Empat WNI ABK Kapal China Meninggal dengan Ciri yang Sama |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 28 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 14%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Kuasa hukum menyebut ABK WNI sempat minta jasad rekannya disimpan di lemari pendingin

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Empat Anak Buah Kapal Warga Negara Indonesia dari 15 ABK WNI yang bekerja di Kapal Long Xing 629 tidak secara sekaligus meninggal dunia di waktu yang sama.

Tim DNT Lawyers mengatakan, ABK WNI meninggal dunia karena penyakit misterius yang memiliki ciri-ciri sama, yakni badan membengkak, sakit pada bagian dada, dan sesak nafas. Selama sakit, kapten kapal memberikan obat-obat yang tidak dapat dipahami ABK Indonesia karena tertulis dalam bahasa Cina, juga diduga telah kedaluarsa. Kapten juga menolak permintaan para ABK Indonesia untuk membawa temannya yang sakit ke rumah sakit di Samoa. Kapal Long Xing saat itu memang terus berada di tengah laut, tanpa pernah bersandar di daratan atau pulau.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Empat ABK WNI di Kapal Long Xing tak meninggal di waktu yang samaSelama sakit, kapten kapal memberikan obat yang tidak dapat dipahami ABK Indonesia karena tertulis dalam bahasa China, juga diduga telah kadaluarsa. Kapten juga menolak permintaan para ABK Indonesia untuk membawa kru yang sakit ke rumah sakit di Samoa. Kejadian perusahaan kapal China yg mempekerjakan ABK kapal tidak manusiawi sudah beberapa kali terjadi, coba Googling. Sudah semestinya pemerintah melarang ABK bekerja diperusahaan kapal-kapal China berdasarkan pengalaman tsb. jokowi mohmahfudmd Menlu_RI Kemlu_RI orang china kelahiran china asli soal investasi perusahaan memang termasuk paling semena-mena demi keuntungan pribadi perusahaan. Sedih ya, pemerintah baru perhatikan sekarang, agen2 yang memberangkatkan juga harusnya di-skors, kog employer-nya dicari yang model ginian ya😢😢😢
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Empat ABK WNI di Kapal Long Xing Tak Meninggal di Waktu yang SamaABK WNI meninggal dunia karena penyakit misterius yang memiliki ciri-ciri sama, yakni badan membengkak, sakit pada bagian dada, dan sesak napas.
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

Pemerintah Kutuk Perlakuan Tidak Manusiawi Terhadap WNI ABK Selama Bekerja di Kapal-Kapal RRT - Tribunnews.comPemerintah memiliki komitmen yang sangat tinggi untuk menyelesaikan masalah ini secara tuntas termasuk pembenahan tata kelola di hulu Tindakan nyatanya apa min ? Kutak kutuk doang ya percuma... Dari dulu jurusnya kalo gak kutuk ya kecam, kutuk kecam lg, gitu aja terus :\\ Aku terkejut baru tau selama ini ternyata banyak pelanggaran ya?
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Kematian ABK WNI di Kapal Tiongkok, Kemenlu Dinilai LambatKetua MPR RI Bambang Soesatyo mengatakan Kemenlu lambat tangani kematian ABK asal Indonesia yang dilarung di laut oleh nelayan Tiongkok.
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Menlu Kutuk Perlakuan Tak Manusiawi ke ABK WNI di Kapal ChinaMenteri Luar Negeri, Retno Marsudi, memastikan Pemerintah Indonesia akan menyelesaikan masalah ABK WNI di kapal China hingga tuntas. Saya kira daus mini Kemarin biasa aja..skrg kutuk Cuma bisa kutuk2 tapi tak berkutik itulah petinggi negri ini dibawah kacung china.
Sumber: CNN Indonesia - 🏆 27. / 53 Baca lebih lajut »

Gejala Misterius 4 ABK WNI di Kapal China Sebelum Wafat: Badan BengkakGejala penyakit misterius yang mereka alami: badan membengkak, sakit di dada, dan sesak napas. Tiga ABK WNI meninggal di tengah laut, 1 ABK meninggal di Busan. Badan bengkak bisa jadi karna masalah pada ginjal,, dan pneomia sudah pasti akan menyebabkan sesak napas,, Adminnya terlalu mengumbar berita negatif ni Itu masalahnya mereka setiap hari makan ikan tidak pernah makan sayuran.
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »