Empat Wilayah di Sumbar Diterjang Banjir dan Tanah Longsor

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 40 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 19%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

Tidak ada korban jiwa dalam bencana banjir dan tanah longsor di Sumbar.

REPUBLIKA.CO.ID, PADANG -- Hujan deras kembali melanda Sumatra Barat pada Kamis malam WIB. Hujan dengan intensitas tinggi membuat sejumlah kabupaten dan kota di Sumbar diterjang banjir dan tanah longsor. Baca Juga Kalaksa Badan Penanggulangan Bencana Daerah Sumbar Erman Rahman mengatakan empat daerah yang mengalami banjir dan tanah longsor ialah Kota Bukittinggi, Kabupaten Agam, Kabupaten Pasaman, dan Kabupaten Tanah Datar.

Banjir di Kota Bukittinggi membuat satu unit rumah sakit terendam air yakni Rumah Sakit Ibnu Sina yang terletak di Kelurahan Bukit Cangang Kayu Ramang. Selain itu, ada enam kelurahan lagi yang terendam banjir di Bukittinggi. Yakni Kelurahan Tarok Dipo, Kelurahan Tengah Sawah, Kelurahan Belakang Balok, Kelurahan Kubu Gulai Bancah, Kelurahan Pulai Anak Air, dan Kelurahan Puhun Pintu Kabun.

Saat ini TRC BPBD Agama kata Erman sedang melakukan pembersihan material longsor agar akses jalan mulai dapat ditempuh kembali oleh warga. Satu lagi bencana karena curah hujan tinggi terjadi di Kabupaten Tanah Datar tepatnya di Kecamatan Tanjung Baru, Nagari Barulak, Jorong Aur. Di sana, hujan deras mengakibatkan tanah longsor dan pohon tumbang sekitar pukul 20.35 WIB pada Kamis .

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Komnas Hubungi Kapolda dan Gubernur Sumbar Soal Larangan NatalanSeluruh umat Kristiani di Sungai Tambang, Kabupaten Sijunjung dan Jorong Kampung Baru, Kabupaten Dharmasraya, Sumbar dilarang menggelar ibadah dan perayaan Natal 2019. Yg NGELUH suara TOA keras aja dipenjara 18 bulan lho Ini kena pasal ga ? Ga lah ya, kan MAYORITAS, suka2 dong Apa dia juga triak 'Save Uyghur' ? Klo iya, MUNAFIK ! Tidak perlu dilarang, itu ibadah mereka. Bagaimana ini kerukunan beragama di Indonesia semakin menurun. keadilan sosial bagi seluruh rakyat indonesia
Sumber: mediaindonesia - 🏆 2. / 92 Baca lebih lajut »

Chat 'Tembak Mati' dari Istri Gubernur Sumbar, Andre Rosiade: Beliau Marah-marah, Indikasi MengancamAndre Rosiade merasa diancam terkait chat 'tembak mati' yang disampaikan oleh istri Gubernur Sumatera Barat Irwan Prayitno, Nevi Zuarina. sebagai istri gubernur Sumbar tak elok tampilkan emosi secara berlebihan ke publik & bisa kontrol emosi. suami gubernur tapi ternyata tdk bisa pimpin istri. karir suami kartu mati rekam jejak digital tetap semangat jangan putus asa jaga kesehatan jgn lupa bahagia jagaNKRI
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Sejahterakan Rakyat Tanpa Investasi, Gubernur Sumbar: Bohong!'Jadi kalau janji kepala daerah di kampanye untuk mensejahterakan rakyat tanpa mencari uang dari luar, ...itu bohong saat kampanye!' ucap Irwan. -- Tonton Blakblakan Gubernur Sumbar Irwan Prayitno, Rabu (18/12/2019) hanya di Baru sekali ini ada gubernur yg merasa harus menjajakan daerah nya ke luar negeri. Apa iya gubernur harus seperti itu? Bukan nya tugas kepala daerah membenahi iklim investasi di daerah termasuk termasuk pembenahan sisi birokrasi dan infrastruktur di daerahnya 10 thn jadi gubernur brp kenaikan investasi di Sumatera Barat? Bali ga ada kunker kunker berlebihan... tapi investor pada berebut.. tanya kenapa?
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

Gubernur Sumbar Janji Perbaiki Jembatan Rusak Akibat BanjirGubernur Sumbar berikan bantuan ke korban banjir Solok Selatan.
Sumber: republikaonline - 🏆 16. / 63 Baca lebih lajut »

Polemik 'Tembak Mati' Andre Rosiade, Istri Gubernur Sumbar Beri Nasihat, Jenderal Tito Diminta Ini - Tribun AmbonPolemik 'Tembak Mati' Andre Rosiade, Istri Gubernur Sumbar Beri Nasihat, Jenderal Tito Diminta Ini
Sumber: tribunnews - 🏆 37. / 51 Baca lebih lajut »

Disebut Larang Perayaan Natal, Pemkab Dharmasraya dan Sijunjung Sumbar MembantahPemkab Dharmasraya menghargai kesepakatan antara tokoh masyarakat Nagari Sikabau, Kecamatan Pulau Punjung dengan umat Kristiani - Regional 'Sepakat untuk memperbolehkan umat beribadat di rumahnya masing2' jiiiah goblog itu mah sama juga melarang umat beribadat di gereja tiap minggu ! bantah melarang tapi ada syarat2nya yg ga sinkron dan ujung2nya ya tetep gabisa merayakan natal.. samjubo bray!
Sumber: kompascom - 🏆 9. / 68 Baca lebih lajut »