Empat Desa di Sumsel Diterjang Banjir, Ribuan Warga Terdampak

  • 📰 CNNIDdaily
  • ⏱ Reading Time:
  • 48 sec. here
  • 5 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 33%
  • Publisher: 63%

Banjir Berita

Banjir Sumatera Selatan,Banjir Sumsel,Bnpb

Banjir yang menerjang empat desa di Kabupaten Muara Enim, Sumatera Selatan, membuat 1.237 unit rumah terendam serta akses jalan yang masih belum bisa dilewati.

Badan Nasional Penanggulangan Bencana mencatat sebanyak empat desa di Kabupaten Muara Enim, Sumatera Selatan terendam banjir imbas luapan Sungai Enim, Kamis . Ilustrasi

"Kondisi mutakhir ketinggian muka air saat ini masih berada pada kisaran 40 sentimeter hingga dua meter," kata Kepala Pusat Data, Informasi dan Komunikasi Kebencanaan BNPB Abdul Muhari dalam keterangan tertulis.Muhari mengatakan sebanyak 6.605 orang di empat desa terdampak, yakni Desa Keban Agung, Kelurahan Pasar Tanjung Enim; Desa Lingga, Desa Tegarejo, Kelurahan Tanjung Selatan; dan Desa Darmo, di Kecamatan Lawang Kidul.

Menurutnya, dari pendataan sementara yang dilakukan oleh BPBD setempat, 1.237 unit rumah terendam banjir serta akses jalan yang masih belum bisa dilewati."Tim gabungan juga melakukan evakuasi dan penanganan dengan menyisir daerah terdampak banjir untuk mengevakuasi warga yang masih terjebak banjir menggunakan perahu karet," ujarnya.

Saat ini Posko Penanganan Darurat Sementara sudah didirikan yang berlokasi di halaman Masjid As Sada, Kelurahan Pasar Tanjung, Kecamatan Lawang Kidul.

Banjir Sumatera Selatan Banjir Sumsel Bnpb

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 14. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Basarnas Sumsel Mengerahkan Personel Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di OKUJPNN.com : Basarnas Sumsel mengerahkan personel untuk mengevakuasi warga terdampak banjir di OKU, Sumsel.
Sumber: jpnncom - 🏆 25. / 59 Baca lebih lajut »

Empat desa di Sumatera Selatan terendam banjir luapan Sungai EnimBadan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) melaporkan sebanyak empat desa di Muara Enim, Sumatera Selatan terendam banjir dari luapan Sungai Enim yang tak ...
Sumber: antaranews - 🏆 6. / 78 Baca lebih lajut »

Sungai Ogan Meluap, Ratusan KK di Empat Desa Wilayah Muara Kuang Terdampak BanjirBerita Sungai Ogan Meluap, Ratusan KK di Empat Desa Wilayah Muara Kuang Terdampak Banjir terbaru hari ini 2024-05-11 11:45:30 dari sumber yang terpercaya
Sumber: tvOneNews - 🏆 1. / 99 Baca lebih lajut »

Aksi Bupati Terjun Langsung Evakuasi Korban Banjir di Konawe UtaraBanjir Konawe Utara, ratusan hektar lahan pertanian terendam banjir, rumah warga Konawe Utara ikut terendam banjir,
Sumber: liputan6dotcom - 🏆 4. / 83 Baca lebih lajut »

BUMDes Berpeluang Membentuk Bank DesaBank desa dapat dibentuk secara kolektif oleh badan usaha milik desa untuk memberdayakan potensi desa.
Sumber: hariankompas - 🏆 8. / 70 Baca lebih lajut »

Daerah yang Suskes Kelola Dana Desa Dapat Bonus hingga Rp 150 Juta, Kemenkeu Kasih BuktiKementerian Keuangan secara khusus telah menetapkan Desa Nglanggeran, Yogyakarta, sebagai Desa Keuangan atau Desa-Keu.
Sumber: VIVAcoid - 🏆 3. / 90 Baca lebih lajut »