|em|Money Heist: Korea|/em| Puncaki Netflix, |em|Ditonton|/em| 33,7 Juta Jam |Republika Online

  • 📰 republikaonline
  • ⏱ Reading Time:
  • 56 sec. here
  • 2 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 26%
  • Publisher: 63%

Indonesia Berita utama Berita

Indonesia Berita Terbaru,Indonesia Berita utama

'Money Heist: Korea' puncaki Netflix kategori program TV non-Inggris.

'Money Heist: Korea' puncaki Netflix kategori program TV non-Inggris. REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Serial Netflix"Money Heist: Korea - Joint Economic Area" memulai debutnya dengan memuncaki peringkat mingguan dari acara TV non-Inggris di platform tersebut.

Padahal, serial tersebut baru rilis pada 24 Juni."Money Heist: Korea - Joint Economic Area" menjadi acara berbahasa Korea ketujuh yang menduduki puncak peringkat mingguan di kategori tersebut setelah"Squid Game","Hellbound","The Silent Sea","All of Us Are Dead","Juvenile Justice", dan"Business Proposal".

Baca Juga Sementara menurut data perusahaan analitik streaming FlixPatrol,"Money Heist: Korea - Joint Economic Area" menempati posisi kedua pada grafik global harian untuk program TV di Netflix pada Selasa lalu. Serial tersebut populer di 16 negara termasuk Korea Selatan, Brazil, Republik Dominika, Jamaika, Maladewa, Maroko, Nigeria, Peru, Filipina, Singapura, Taiwan, Thailand, dan Vietnam.

"Money Heist: Korea - Joint Economic Area" menceritakan sekelompok orang yang berasal dari Korea Selatan dan Korea Utara merampok bank di JEA. Polisi dari kedua Korea kemudian bekerja sama untuk menghentikan mereka. Serial tersebut dibintangi oleh Yoo Ji-tae, Kim Yun-jin, Park Hae-soo, dan Jun Jong-seo.

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 16. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Dikira Bintangi 'Money Heist Korea', 7 Potret Indra Bekti Bak Oppa KoreaNama Indra Bekti mendadak trending di Twitter. Hal itu terjadi karena artis kondang itu dikira bintangi 'Money Heist Korea'. pasalnya, aktor di serial itu memiliki paras yang sangat mirip dengan Ibek.
Sumber: wow_keren - 🏆 5. / 80 Baca lebih lajut »

Karakter Tokyo Fans BTS Asal Korut, Sutradara 'Money Heist Korea' Beber Kesesuaian FaktaDalam sebuah wawancara, sutradara membahas salah satu adegan menarik di 'Money Heist: Korea - Joint Economic Area' adalah saat Tokyo (Jeon Jong Seo) diperkenalkan sebagai penggemar BTS asal Korea Utara.
Sumber: wow_keren - 🏆 5. / 80 Baca lebih lajut »

Park Hae Soo Jalan Pakai Jumpsuit Merah, Spoiler 'Squid Game' Atau Euforia 'Money Heist Korea'?Di tengah ramainya bahasan mengenai 'Money Heist: Korea - Joint Economic Area', Park Hae Soo mengunggah foto sedang berjalan-jalan memakai jumpsuit merah yang menarik perhatian.
Sumber: wow_keren - 🏆 5. / 80 Baca lebih lajut »

K-Talk: Money Heist Korea Lebih Seru dari Aslinya?Sejak Netflix mengumumkan penggarapan Money Heist: Korea - Joint Economic Area, publik dibuat penasaran. Apalagi setelah satu persatu aktornya diumumkan. KTalk
Sumber: detikcom - 🏆 29. / 51 Baca lebih lajut »

'Money Heist Korea' Serial Berbahasa Non-Inggris No. 1, Terima Komentar BeginiTerlepas dari beragam ulasan di kalangan penonton, 'Money Heist: Korea - Joint Economic Area' berada di puncak peringkat serial berbahasa non-Inggris di Netflix.
Sumber: wow_keren - 🏆 5. / 80 Baca lebih lajut »

Tokyo 'Money Heist Korea' Bucin BTS, Grup Favorit Jeon Jong Seo Justru Tak TerdugaDi awal episode perdana serial Netflix ini, Tokyo menarikan lagu BTS, 'DNA' dengan gayanya yang menarik. Terkait adegan tersebut, Jeon Jong Seo ditanya tentang grup idol favoritnya.
Sumber: wow_keren - 🏆 5. / 80 Baca lebih lajut »