Eks Pelatih Real Madrid Jadi Kandidat Pengganti Stefano Pioli di AC Milan

  • 📰 Bolanet
  • ⏱ Reading Time:
  • 25 sec. here
  • 7 min. at publisher
  • 📊 Quality Score:
  • News: 30%
  • Publisher: 63%

Serie A Berita

Ac Milan,Stefano Pioli,Julen Lopetegui

Rossoneri tertarik untuk mempekerjakan Julen Lopetegui sebagai manajer baru mereka.

Klub Serie A , AC Milan memiliki kandidat baru untuk pengganti Stefano Pioli . Milan ramai dikabarkan akan melakukan pergantian pelatih di musim 2024/2025. Mereka memutuskan untuk memecat Stefano Pioli setelah mereka kurang puas dengan performa Rossoneri bersama Pioli di musim ini. Milan saat ini sudah mulai berburu pelatih baru. Sudah ada beberapa nama top yang dikaitkan dengan Il Diavolo Rosso. Menukil laporan Rudy Galetti, Milan saati ni punya target baru.

Ia pernah menangani timnas Spanyol dan juga Real Madrid. Ia juga mampu membuat Wolverhampton tampil dengan apik. Alhasil mereka menilai Lopetegui bisa jadi opsi yang bagus untuk jadi manajer baru mereka. Laporan yang sama juga mengklaim bahwa ketertarikan Milan terhadap Lopetegui tidak bertepuk sebelah tangan. Sang pelatih dilaporkan tertarik untuk mencoba tantangan baru. Ia sudah lama ingin menjajal melatih di Italia, alhasil tawaran dari AC Milan ini menarik bagi sang pelatih.

Ac Milan Stefano Pioli Julen Lopetegui Berita Ac Milan Berita Liga Italia

 

Terima kasih atas komentar Anda. Komentar Anda akan dipublikasikan setelah ditinjau.
Berita ini telah kami rangkum agar Anda dapat membacanya dengan cepat. Jika Anda tertarik dengan beritanya, Anda dapat membaca teks lengkapnya di sini. Baca lebih lajut:

 /  🏆 20. in İD

Indonesia Berita Terbaru, Indonesia Berita utama

Similar News:Anda juga dapat membaca berita serupa dengan ini yang kami kumpulkan dari sumber berita lain.

Eks Pelatih Thailand: Setiap Pelatih di Asia Tenggara Ingin Latih VietnamMantan pelatih Timnas Thailand, Alexandre 'Mano' Polking, menilai setiap pelatih di Asia Tenggara ingin melatih Timnas Vietnam.
Sumber: KompasTV - 🏆 22. / 63 Baca lebih lajut »

Eks Pelatih Thailand Mano Polking Jual Janji Manis Mau Jadi Pelatih VietnamPolking sebenarnya bukan sosok asing di Vietnam karena sebelumnya ia pernah melatih Ho Chi Minh City pada musim 2020-2021.
Sumber: suaradotcom - 🏆 28. / 53 Baca lebih lajut »

Roberto Donadoni, Eks Pelatih Italia yang jadi Kandidat Pelatih Timnas VietnamSalah satu nama yang disebut masuk dalam kandidat pelatih The Golden Star adalah Robert Donadoni.
Sumber: Bolanet - 🏆 20. / 63 Baca lebih lajut »

Florentino Perez Jumpa Endrick, Menanti Debut bagi Real MadridPresiden Real Madrid, Florentino Perez, menanti kedatangan Endrick menuju Real Madrid.
Sumber: KompasBola - 🏆 10. / 68 Baca lebih lajut »

Pelatih Timnas Brasil Peringatkan Real Madrid soal EndrickPelatih Timnas Brasil, Dorival Junior senang dengan keberhasilan Endrick mencetak gol saat bermain imbang 3-3 dengan Timnas Spanyol dalam pertandingan uji coba, kemarin.
Sumber: VIVAbola - 🏆 30. / 51 Baca lebih lajut »

Real Madrid Diminta Tenang, Pelatih PSG Tak Mudah Ubah Pikiran MbappePelatih Paris Saint-Germain tidak mudah untuk mengubah pikiran Kylian Mbappe, Real Madrid diminta tetap bersikap tenang.
Sumber: BolaSportcom - 🏆 31. / 51 Baca lebih lajut »